Keliling Dan Luas Lingkaran
Keliling Dan Luas Lingkaran Ppt Download
Rumus Luas Lingkaran Dengan Contoh Soal Lengkap

ilustrasi lingkaran |
Rumus Luas Lingkaran
Keterangan:- π ( phi ) = 3,14 atau 22/7
- r = jari-jari dari lingkaran atau setengah diameter lingkaran, jika jari-jari satuannya meter (m), maka satuan luasnya m².
Contol soal:
Penyelesaian:
Diketahui: r = 14 cm π ( phi ) = 22/7 L = π x r² = 22/7 x 14² = 22/7 x ( 14 x 14 ) = 22/7 x 196 = 4312/7 = 616 Jadi luas lingkaran tersebut adalah 616 cm²Menghitung Luas Lingkaran Jika diketahui diameternya
Untuk soal yang satu ini kita terlebih dahulu harus mencari ukuran jari-jari lingkaran tersebut.Contoh Soal:
Jika diketahui sebuah lingkaran memiliki diameter 28 cm. Hitunglah luas lingkaran tersebut?Penyelesaian:
Diketahui: d = 28 cm karena d = 2 × r maka: r = d/2 r = 28/2 r = 14 cm Ditanyakan: Luas lingkaran? Jawab: Luas = π × r² Luas = 22/7 × 14² Luas = 616 cm² Jadi, luas lingkaran tersebut adalah 616 cm².Menghitung Luas Lingkaran Jika Diketahui Kelilingnya
Nah sekarang jika ada soal yang menanyakan luas sebuah lingkaran tetapi hanya diketahui keliling dan π nya saja bagaimana penyelesaiannya? Kita bahas berikut ini.Contoh Soal:
Jika diketahui keliling sebuah lingkaran adalah 88 cm dan nilai π adalah ²²⁄₇. Hitunglah berapakah luasnya?Jawab:
Karena untuk menghitung luas lingkaran menggunakan rumus π x r², kita cari terlbih dahulu nilai r nya. Keliling = 2.π.r 88 = 2.π.r Balikanr = 88 2.π
r = 14 cm
Menghitung Luas yang Diarsir pada Lingkaran
Berapakah luas daerah yang diarsir pada lingkaran diatas?Penyelesaian:
Rumus Luas Lingkaran L = πr² dengan π = 22/7 atau π = 3,14 Pada gambar diatas diketahui sebuah lingkaran mempunyai jari-jari 40 cm dan dibagi menjadi empat bagian yang sama, dan terdapat 2 bagian daerah yang diarsir.Jawab:
Luas dua buah daerah yang diarsir tersebut adalah = (2/4) × Luas Lingkaran = (1/2) × π r² = (1/2) × 3,14 × (40)² = (1/2) × 3,14 × 1600 = 3,14 × 800 = 2512 Jadi luas daerah yang diarsir adalah 2512 cm²Rumus Luas Setengah Lingkaran
Untuk menemukan luas setengah lingkaran sebelumnya kita harus tahu terlebih dahulu luas lingkaran secara penuh. Setelah itu luas lingkaran penuh tersebut kita bagi dua dan di ketahuilah hasilnya. Untuk lebih jelasnya silahkan kamu baca penjelasan di bawah ini.Contoh Soal:
Jawab:
d = 42 cm karena d = 2 kali r maka: r = d/2 r = 42/2 r = 21 cm Luas = π x r² Luas = 22/7 x 21² maka Luasnya = 1386 cm²Contoh Soal 2:
Hitunglah luas lingkaran yang memiliki jari-jari 20 cm !Jawab:
r = 20 cm Luas = π x r² Luas = 3,14 x 20² Luas = 1256 cm²Baca Juga: Rumus Keliling Lingkaran dan Contoh Soalnya Lengkap
Setelah melihat contoh penggunaan rumus dalam menghitung luas lingkaran bagaimana pendapat kamu, Mudah bukan ? Semoga pembahasan tentang rumus luas lingkaran dan contohnya bermanfaat bagi pembaca semua.()Gallery Keliling Dan Luas Lingkaran
Hubungan Antara Keliling Dan Luas Lingkaran
Cara Menghitung Luas Dan Keliling Lingkaran Zenius Nb19
Menghitung Luas Dan Keliling Lingkaran Dengan Rumus Excel
Rumus Luas Lingkaran Lengkap Dengan Contoh Dan Jawabannya
Rumus Luas Keliling Diagram Lingkaran Serta Istilah Dan
Presentasi Keliling Dan Luas Lingkaran
Rumus Keliling Rumus Luas Lingkaran Dengan Diameter
Rumus Luas Keliling Dan Diameter Lingkaran Beserta Contoh Soal
Menghitung Keliling Dan Luas Lingkaran Dengan Php Cara Kode
Rumus Lingkaran Luas Keliling Soal Pembahasan
10 Unsur Lingkaran Yang Wajib Anda Ketahui Lengkap
4 Cara Menghitung Luas Lingkaran Lengkap Dengan Contoh Dan
Menentukan Unsur Bagian Lingkaran Serta Ukurannya Ensi
Rumus Keliling Lingkaran Dan Rumus Luas Lingkaran Dengan P
Pelajaran Soal Rumus Keliling Luas Lingkaran Wardaya
Presentasi Keliling Dan Luas Lingkaran
Rumus Luas Lingkaran Dan Keliling Lingkaran Lengkap Contoh
Ruang Belajar Siswa Kelas 6 Contoh Soal Keliling Lingkaran
Cara Menghitung Keliling Dan Luas Lingkaran Wikihow
Rumus Lingkaran Luas Keliling Soal Pembahasan
Rumus Luas Lingkaran Dengan Contoh Soal Lengkap
0 Response to "Keliling Dan Luas Lingkaran"
Post a Comment