Tari Cakalele Berasal Dari



Maluku Province Wikipedia

tari Cakalele - Tarian Perang Dari Maluku

Diposting oleh Fathima Nur Zahrofi di 19.10

Tari Cakalele - Tari Cakalele? ada yang pernah dengar sebelumnya? Untuk yang sama sekali tidak tau disini mimin bakal ngeshare tentang apa itu tari Cakalele, dan untuk yang sudah tau tolong luangkan waktunya untuk membaca artikel ini yaa.

Pengetian

Tarian Cakalele  adalah Tarian perang yang berasal dari Maluku. Tari ini hampir mirip seperti tari perang dari kalimantan timur dan papua. Pada mulanya tari ini dilakukan sebelum kegiatan ke laut. Menurut pendapat sekitar, tarian ini sebagai bentuk penghormatan bagi nenek moyang sekalian minta restu ketika mereka akan mengarungi lautan. Penduduk asli situ juga percaya nenek moyang kita nantinya akan memasuki roh dari penari kemudian menyampaikan pesan larangan, arah perintah, yang memiliki tujuan untuk mejadi sebuah pesan kepada para pelayar. Dengan demikian penduduk sekitar mengharapkan keslametan untuk mengarungi lautan. Tarian ini dilakukan secara berpasangan antara laki-laki dan perempuan. Hal ini terlihat terdapat 30 jumlah penari laki-laki dan perempuan yang memiliki gerakan dinamis dan energik.

Properti

Properti yang digunakan yaitu pedang dengan perisainya dan saput tangan. Selain menggunakan properti tersebut juga menggunakan kostum yang identik berwarna merah. Dalam tarian ini penduduk maluku menunjukan keberanian serta martabat sebagai perlambangan penuh arti. Pakaian yang berwarna merah melambangkan keberanian. Properti pedang melambangkan makna harga diri dan martabat penduduk Maluku. Sapu tangan atau yang biasa disebut dengan Lenso memiliki arti siap mengobati kaum laki-laki yang terluka. Sama seperti kesenian tari lainnya tari ini mempunyai keunikan tersendiri yaitu dalam hal •    Pakaian penari laki-laki yang identik dengan warna merah yang memiliki arti keberanian •    Pedang dalam properti tari melambangkan harga diri rakyat Maluku •    Tameng dan teriakan penari melambangkan sebuah protes terhadap pemerintahan yang tidak memihak masyarakat Maluku. Serta tarian ini memiliki gerakan yang tergolong rumit yang membutuhkan keterampilan dan waktu lama sehingga tari ini tergolong unik.Dalam memainkan adegan perang para pemain laki-laki membawa parang dibagian kanan dan tameng di tangan bagian kiri. Untuk penari wanita membawa sapu tangan yang ditaruh di kedua tangannya, dan membawa pedang yang ditaruh di kiri tarian. Untuk penari wanita membawa properti sapu tangan yang ditaruh di kedua tangannya. Alat musik yang mengiringi tarian ini berupa tifa,drum,bia dan fluet. Sekian sedikit artikel tentang tari Cakalele semoga bisa bermanfaat yaa

Baca juga : Tari Remo

Tags : Tari Cakalele

Related : tari Cakalele - Tarian Perang Dari Maluku

Gallery Tari Cakalele Berasal Dari

Karya Orisinil Anak Muda Bawakan Tarian Kreasi Maluku

Lihat Tari Cakalele Tabaru Yang Gunakan Kostum Tradisional

Cakalele Tari Perang Dari Maluku Direktorat Pembinaan Smp

Tari Cakalele

The Beautiful Hips Glow And The Country Is At War Because Of

Daftar Tarian Adat Daerah Di Indonesia Lengkap Portal

Tarian Cakalele Dari Maluku

Videos Matching Tarian Cakalele Maluku Utara Bravo Polri

Tarian Cakalele Dari Maluku

Holla S Maluku Utara Surga Kecil Yang Tersembunyi

Tarian Kabasaran Kesenian Situs Budaya Indonesia

Ambon Ppt

Tari Serampang 12 Kosentra Group

Elok Pesona Tarian Massal Nusantara Majalah Gpriority

Info Liburan Terbaik Di Indonesia Tempat Wisata Keunikan

Kesenian Tari Saman Smam Docx Kesenian Tari Saman Tari

Sarian Kabasaran Salah Seorang Pemimpin Tarian Kabasaran

Arsip Tari Maluku Blog Kulo

Uniknya Tarian Perang Cakalele Maluku

Yapong Jakarta Facebook

Sejarah Dan Penjelasan Dari Tari Cakalele Asal Maluku Seni


0 Response to "Tari Cakalele Berasal Dari"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel