Soal Relasi Dan Fungsi



Contoh Soal Beserta Pembahasan Materi Relasi Dan Fungsi

Contoh Soal dan Pembahasan Relasi dan Fungsi SMP

pembahasan soal relasi dan fungsi kelas 8
1. Dari himpunan X = { 2, 4, 6, 8, 10} dan Y = { 4, 8, 12, 16, 20}. Relasi yang menghubungkan himpunan X ke Y adalah... Jawab : Relasi yang menghubungkan himpunan X ke Y adalah "setengah kali lipat dari" karena setengah dari {4,8,12,16,20} adalah {2,4,6,8,10}.

2. fungsi f: x --> x-9, peta dari 6 adalah...

Jawab : Petunjuk : masukkan nilai peta dari angka yang di inginkan ke fungsi. f:x--> x-9 = (6)-9 = -3

3. Diketahui fungsi f(x)= 2x+1, nilai dari f(1)-f(5) adalah...

Jawab : Petunjuk : masukkan nilai dari k ke x, dimana k adalah sebuah angka dari f(k), kedalam fungsi. f(x)=2x+1 f(1)=2(1)+1=3 f(5)= 2(5)+1=11 f(1)-f(5) = 3-11 = -8

4. Himpunan P = [2,3,5] dan Q = [4,6,8,10]. Relasi dari P ke Q di tentukan dengan aturan "faktor dari" himpunan pasangan berurutan dari P ke Q adalah...

jawab : petunjuk : baca himpunan P faktor dari Q. contoh : 4 faktor dari 2, maka hp = (2,4). dst. jadi Himpunan pasangan berurutan dari P ke Q adalah {(2,4),(2,6),(2,8),(2,10),(3,6),(5,10)} 5. diketahui fungsi f(x) = ax+b. jika f(1)= -1 dan f(-1) = 5, maka nilai a dan b adalah... jawab : petunjuk : masukkan nilai dari f(k) dimana k adalah angka dari f(x) ke fungsi f(x), lalu selesaikan dengan metode persamaan linear. f(1)= -1 f(1)=a(1)+b f(1)=a+b , jadi a+b = -1 f(-1)=5 f(-1)= a(-1)+b f(-1)= -a + b , jadi -a+b=5 selesaikan dengan persamaan. a+b= -1 (pers. 0) ---> a= -1-b (pers.1) -a+b= 5 (pers. 2) masukkan pers. 1 ke pers. 2 -(-1-b)+b=5 1+b+b=5 2b=5-1 2b=4 ---> b= 2 masukkan b= 2 ke pers. 0 a+b=-1 a+2=-1 a=-1-2 ---> a = -3 jadi a = -3 dan b= 2

6. diketahui fungsi f(x)=ax+b. jika f(-1)=8 dan f(1)=4, maka rumus fungsi f(x) adalah...

jawab : petunjuk : masukkan nilai dari f(k) dimana k adalah angka dari f(x) ke fungsi f(x), lalu selesaikan dengan metode persamaan linear. f(x)=ax+b f(-1)=8 f(-1)= a(-1)+b f(-1)= -a+b , jadi -a+b=8 f(1)=4 f(1)= a(1)+b f(1)= a +b , jadi a+b=4 selesaikan dengan persamaan. -a+b=8 (pers. 0) ---> b= 8+a (pers. 1) a+b=4 (pers. 2) masukkan pers. 1 ke pers.2 a+(8+a)=4 2a+8=4 2a=8-4 2a = 4 ---> a = 2 masukkan a=2 ke pers. 0 -a+b=8 -(2)+b=8 b=8+2 ---> b=10 diketahui f(x)=ax+b maka 2x+10
7. Suatu relasi dinyatakan dengan himpunan pasangan berurutan : {(-1,1), (0,0), (1,1), (2,4), (3,9)}. Range dari fungsi tersebut adalah...
jawab : petunjuk : Range adalah daerah hasil.
8. suatu fungsi f ditentukan dengan rumus f(x)=(2x-3)(x-5). Bayangan dari 5 adalah...
jawab : petunjuk : bayangan dari x adalah hasil substitusi 5 ke fungsi tersebut.
f(x)=(2x-3)(x-5) f(5)=[2(5)-3][(5)-5] f(5)= (10-3)(0) f(5)=(7)(0)

f(5)= 0

9. Diketahui himpunan pasangan berurutan dari suatu pemetaan adalah {(0,3),(1,4),(2,5),(3,6)}. Daerah hasil dari pemetaan tersebut adalah...
jawab : petunjuk : daerah hasil juga di sebut range.
10. Fungsi f di definisikan oleh f(x)= x²-x+5. Jika diketahui Domain D={0,1,2} maka range fungsi tersebut adalah...
jawab : petunjuk : jika ingin mengetahui Range, maka substitusikan(masukkan) Domain ke Fungsi yang memetakannya.
f(x)=x²-x+5   (fungsi yang memetakan) D={0,1,2} (Domain/daerah asal)
f(2)=(2)²-(2)+5 f(2)=4-2+5

f(2)= 7

maka Range dari Domain tersebut adalah {5,5,7}
11. diketahui sebuah fungsi f dinyatakan sebagai f(x)=x²-5. Jika nilai f(a)=4 maka nilai a yang memenuhi adalah...
jawab: petunjuk : masukkan nilai dari k ke x, dimana k adalah sebuah angka dari f(k), kedalam fungsi f(x), lalu selesaikan dengan metode faktorisasi Aljabar untuk mencari nilai a.
f(a) = (a)²-5 4 = a²-5 0=a²-5-4 a²-9=0 (a+3)(a-3)=0

a= -3 atau a = 3

nilai a yang memenuhi adalah -3 atau 3
12. Diketahui sebuah fungsi f(x)= ax+b. Jika f(1)= -2 dan f(5)=2, maka nilai a-b adalah...
jawab : petunjuk : masukkan k ke dalam fungsi f(x), dimana k didapat dari f(k). lalu selesaikan dengan metode persamaan untuk mendapatkan nilai a dan b.
f(1)= -2 f(1)= a(1)+b

-2= a+b (pers. 1)

f(5)= 2 f(5)= a(5)+b

2= 5a+b (pers. 2)

a+b= -2  —>; a = -2 - b  (pers. 3) 5a+b= 2
substitusi pers. 3 ke pers. 2
5(-2-b)+b=2 -10-5b+b=2 -4b=2+10

-4b= 12 —>; b= -3

substitusi b= -3 ke pers. 1
-2= a+b -2= a -3 a= -2+3

a= 1

13. jika titik P(4,m) terletak pada grafik fungsi f(x)=6+4x-2x² maka nilai m adalah....
jawab : petunjuk : titik P(4,m) terletak pads fungsi f(x)= 6+4x-2x², artinya P(x,y) dan koordinat x di substitusikan ke fungsinya, nanti akan menghasilkan koordinat y.
P(4,m) f(x)=6+4x-2x² f(4)= 6+4(4)-2(4)² f(4)=6+16-2(16) f(4)= 22-32 f(4)= -10

y= -10

jadi titik P(4,-10) terletak pada grafik fungsi f(x)=6+4x-2x² dan nilai m = -10
14. Fungsi f dirumuskan dengan f(x)=5x+k. Jika bayangan 2 oleh f adalah 13, maka nilai k adalah...
jawab : petunjuk : bayangan 2 oleh f sama dengan 13, didapat dari substitusi angka 2 ke fungsi f(x)=5x+k. jadi, subsitusi angka 2 ke fungsi, lalu selesaikan dengan metode persamaan.
f(x)=5x+k f(2)=5(2)+k

f(2)= 10+k

karena f(2)=13, maka : 13=10+k 13-10=k

k= 3

15. fungsi f(x)=5-2x . bayangan dari 2 adalah....
jawab : petunjuk : bayangan dari k adalah substitusi nilai k ke fungsi.
f(x)= 5-2x f(2)= 5-2(2) f(2)= 5-4

f(2)= 1

bayangan dari 2 adalah 1.

Berikan Komentar Sesuai Bahasan Artikel Dan Tidak Mencatumkan Link Aktif Agar Terhindar dari SPAM. Terimakasih :))

Gallery Soal Relasi Dan Fungsi

Soal Latihan Relasi Dan Fungsi Smp Kelas 8 Made Nuryadi

Contoh Soal Fungsi Essay Co Id

Contoh Soal Relasi Dan Fungsi Ahmadthohir1089 Wordpress Com

Contoh Soal Latihan Matematika Relasi Dan Fungsi Kelas 8 Smp

Contoh Relasi Dan Fungsi Dalam Kehidupan Sehari Hari

Contoh Soal Relasi Dan Fungsi Kelas 8 Kurikulum 2013

Contoh Video 100institute

Relasi Dan Fungsi Rumus Contoh Soal Dan Jawabannya

Contoh Soal Relasi Sub Fungsi Komposisi Relasi

Soal Latihan Relasi Dan Fungsi Smp Kelas 8 Made Nuryadi

Relasi Dan Fungsi Penjelasan Soal Contoh Pembahasan

Soal Latihan Relasi Dan Fungsi Smp Kelas 8 Made Nuryadi

Soal Relasi Fungsi

Soal Dan Pembahasan Relasi Dan Fungsi Tingkat Smp

Contoh Bank Soal Relasi Dan Fungsi

Contoh Soal Matematika Bab Relasi Dan Fungsi Kelas X Sma

Contoh Soal Relasi Dan Fungsi Matematika Smp 1 Idschool

Rangkuman Contoh Soal Pembahasan Fungsi Komposisi

Contoh Relasi Dan Fungsi Dalam Bentuk Diagram Panah

Relasi Matematika Beserta Sifat Jenis Dan Contoh Soal

Contoh Soal Relasi Dan Fungsi Beserta Jawabannya Kelas 8

Kelompok 7 Soal Relasi Fungsi Dan Pembahasan By Rissa Juvita

Menyelesaikan Masalah Yang Berkaitan Dengan Relasi Dan

Maretong Soal Dan Pembahasan Relasi Dan Fungsi Kelas 8


0 Response to "Soal Relasi Dan Fungsi"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel