Cara Melakukan Sikap Lilin
Senam Lantai Lengkap Pengertian Jenis Teknik
10+ Manfaat Sikap Lilin Beserta Gerakannya
Hai sobat, Siapa sih yang ga kenal dengan sikap lilin ini. Sikap lilin adalah salah satu bagian dari gerakan senam lantai. Sikap lilin ini jika kita terus berlatih secara rutin maka hasilnya memuaskan loh. Bentuk tubuh kalian bisa menjadi ideal.
Untuk melatih sikap lilin ini sangat diperlukan beberapa gerakan utama supaya kita bisa mencapai gerakan sikap lilin yang sempurna tersebut. Untuk itu tidak semua orang dapat melakukan gerakan ini, apalagi untuk mereka nih yang memiliki berat badan berlebih.
www.olahragamo.com
Ketika kalian ingin melakukan sikap lilin ini jangan lupa kalian harus menyiapkan matras dan ada orang yang mengawasinya. Jika kalian yang masih pemula nih tidak ada salahnya meminta bantuan kepada teman atau saudara untuk membantu kalian untuk menggerakkan tubuh sebagai awalan jika masih belum kuat.
Meskipun dari gerakan ini terlihat sangatlah sederhana dan mudah tapi dalam melakukan praktek sikap lilin sungguh sangat membutuhkan kosentrasi dan kekuatan otot-otot seperti tangan, perut, dan otot lain.
Sehingga ketika tidak didampingi oleh seseorang sangat dikhawatirkan akan menimbulkan cidera ringan maupun yang serius. Berikut ini cara melakukan gerakan sikap lilin dengan benar antara lain sebagai berikut.
Cara Melakukan Gerakan Sikap Lilin
https://angalul.com
Untuk sikap lilin Awalan jongkok.
1. Ambil sikap jongkok, kemudian letakkan kedua tangan di atas matras lalu badan membentuk sebuah segitiga sama sisi.
2. Setelah itu gerakan dahi di antara tangan kanan dan kiri kalian, saat ditengah-tengah harus seimbang saat melakukan pengangkatan.
3. Angkatlah kedua kaki dan pinggul ke atas, untuk kalian yang baru melakukan senam ini bisa meminta bantuan orang lain untuk melakukannya, supaya apa? supaya tidak terjadi cedera.
4. Setelah itu kalian juga bisa berdiri seperti lilin yang tegak keatas. Untuk mendapatkan keseimbangannya itu gunakan kedua tangan sebagai penyangga.
Untuk sikap lilin awalan terlentang.
1. kalian harus tidur terlentang dan kedua kaki lurus rapat, sedangkan kedua tangan kalian lurus berada di samping kanan dan kiri.
2. Padangan lurus ke atas, setelah itu kalian angkat kedua kaki dan pinggul, bantu dengan menggunakan tangan kalian untuk mendorong kaki ke atas.
3. Kaki harus rapat dengan didorong menggunakan tangan yang berbentuk seperti siku. Pastikan jika kaki dan pinggul kalian lurus, setelah itu jagalah keseimbangannya.
4. Ketika melakukan pendaratan atau menurunkan kaki harus perlahan-lahan, hal ini agar kita tidak terjadi cedera.
Manfaat Sikap Lilin
http://www.latarbelakang.com
Nah selanjutnya kita akan membahas manfaat sikap lilin ini, Mungkin masih belum banyak yang mengetahui dari sikap lilin bukan? Untuk itu yuk kita intip kebawah.
Menjaga kesehatan tubuh
Dengan kesehatan yang terjaga kalian akan terhindar dari berbagai jenis penyakit, baik penyakit sangat berat maupun penyakit yang relatif ringan. Ketika orang lain harus membayar mahal untuk bisa sehat, kalian dapat melakukannya di rumah secara murah dan mendapatkan hasil yang maksimal.
Menguatkan otot otot tubuh
Ketika kalian melakukan sikap lilin ini secara teratur maka, akan membuat sistem otot perut menjadi lebih kuat dan akan menciptakan sebuah keseimbangan di perut, bahu, lengan, pinggul dan punggung. Jika sikap ini dilakukan tanpa bantuan peralatan, otot perut yang terlatih akan lebih kuat untuk mengangkat beban
Menyeimbangkan tubuh
Ketika kalian sering terjatuh, masalah ini bisa diatasi dengan melakukan sikap lilin secara teratur. Sikap lilin mempunyai manfaat untuk membuat gerakan otot di pinggul menjadi lebih kuat. Manfaat latihan ini bagi kesehatan juga akan membuat otot di kaki, perut dan lengan menjadi lebih stabil lagi. Sehingga membuat tubuh kalian akan lebih bugar dan seimbang.
Menjaga keseimbangan tubuh
Keseimbangan tubuh yang sangat baik akan membuat peredaran darah akan menjadi lebih lancar. Tentunya ini sangat bermanfaat untuk kesehatan organ tubuh yang lainnya. Kesimbangan tubuh adalah salah satu aspek yang begitu penting dalam beraktifitas. Dengan porsi tubuh yang selalu seimbang, kalian juga akan lebih fokus dalam melakukan segala hal.
Meningkatkan Fokus
Gerakan mengangkat kaki ke udara juga bisa membuat peredaran darah kalian akan semakin lancar ke seluruh tubuh
Membentuk otot perut dan lengan dalam
Dengan melakukan sikap lilin secara sering, kalian juga akan merasakan manfaat dari sikap lilin ini.
Melangsingkan tubuh
Kekuatan lengan yang sangat bertambah saat mengangkat pinggang akan membuat kalian mempunyai bentuk tubuh yang lebih ideal meskipun tidak 100% langsung merubahnya yah, tapi setidaknya juga dengan melakukan sikap ini kalian juga akan mendapatkan keuntungan sekaligusnya.
Bukan pinggang saja yang tumbuh ideal tapi ada olahraga ini bisa mengecilkan perut buncit. Olahraga mengecilkan perut buncit ini sangat di butuhkan oleh orang. Agar bisa menurunkan berat badannya
Membuat tubuh lebih lentur
Kelenturan tubuh juga akan membantu mempermudah dalam melakukan aktifitas sehari hari. hal inilah yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Mengapa? karena kelenturan tubuh dapat menghasilkan otot yang sehat.
Tujuan dari senam lantai sikap lilin ini adalah untuk melatih keseimbangan tubuh dan menjaga tubuh kalian agar tetap sehat selalu. Selain itu juga senam lantai merupakan salah satu senam dasar dari senam kategori lainnya seperti senam ketangkasan
Namun, sebelum kalian melakukan senam lantai gerakan sikap lilin, pastikan kalia melakukan pemanasan terlebih dahulu dan supaya tidak ada kesalahan pada sikap ini. Semoga tutorial ini bisa membantu kalian. Sekian dan terima kasih
Gallery Cara Melakukan Sikap Lilin
Kebugaran Jasmani Komponen Manfaat Unsur Tujuan Contoh
Meroda Pengertian Serta Cara Melakukan Bentuk Gerakan
Cara Melakukan Sikap Lilin Mangruri Ruri Lilin
Senam Aerobik Irama Sejarah Tujuan Manfaat Contohnya
Cara Kayang Dan Sikap Lilin Pada Senam Lantai Jadi Sehat
Teknik Sikap Lilin Dan Pemberian Bantuan
Cara Melakukan Sikap Kapal Terbang Edukasi Center
Senam Lantai Jenis Jenis Dan Sejarah Senam Lantai
Macam Macam Gerakan Pada Senam Lantai Permainan Bola Voli
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Rpp Nama Sekolah Smp N
Manfaat Dan Cara Melakukan Lompat Harimau Berolahraga
Senam Lantai Jenis Jenis Dan Sejarah Senam Lantai
Senam Lantai Jenis Jenis Dan Sejarah Senam Lantai
Cara Melakukan Sikap Lilin Yang Benar Seo Jepara Medium
Senam Lantai Jenis Jenis Dan Sejarah Senam Lantai
Malas Keluar Rumah Coba Ikuti 6 Gerakan Senam Lantai Ini
Cara Melakukan Roll Depan Roll Belakang Sikap Kayang Dan Sikap Lilin
Cara Sehat Mudah Cukup Angkat Kedua Kaki Ke Tembok Kita
Jelaskan Cara Melakukan Sikap Kayang Sikap Lilin Baling
Cara Melakukan Gerakan Guling Lenting Pada Senam Lantai
Aleeshaaaaaa On Twitter Terima Kasih
0 Response to "Cara Melakukan Sikap Lilin"
Post a Comment