Soal Uts Matematika Kelas 5 Semester 1 Dvlr7o0g8v4z
Soal UTS Matematika Kelas 3 Semester 2/ Genap 2017
Soalbagus.com - Download dan dapatkan
Soal UTS Matematika Kelas 3 Semester 2/ Genap untuk berlatih ulangan uts genap SD/ MI tahun
2017 terbaru sesuai dengan kurikulum ktsp yang dilengkapi dengan kunci jawabannya dan terdiri dari soal pilihan ganda/ pg dan isian sebanyak 30 soal.
Dapatkan Soal Soal UTS Kls 3 Semester 2 lainnya,
Berikut adalah Soal UTS Mtk Kls 3 Smstr 2/ Genap terbaru yang bisa sobat dapatkan, yaitu :
Soal Pilihan Ganda/ PG UTS Matematika Kelas 3 Semester 2/ Genap.
1. Lambang bilangan " Satu per enam " adalah . . .
a. 1/5 b. 6/6 c. 6/1 d. 1/6
2. Pecahan 3/7 adalah . . .
a. tujuh per dua b. tiga per tujuh c. tujuh per tujuh d. tiga per tiga
3. Nilai pecahan dari gambari dibawah ini adalah . . .
![]()
a. 2/8 b. 8/2 c. 2/6 d. 9/8 4. Pecahan " dua per sembilan " ditulis dengan lambang . . . a. 2/99 b. 9/2 c. 2/9 d. 2/2 5. Pecahan dari gambar dibawah ini adalah . . .
a. enam per tiga b. tiga per empat c. enam per enam d. tiga per enam 6. Lambang pecahan 5/13 dibaca . . . a. lima tiga belas b. tiga belas perlima c. lima pertiga belas d. lima belas pertiga 7. Perhatikan
![]()
nilai yang tepat untuk C dan D pada garis bilangan diatas adalah . . . a. 2/8 dan 3/8 b. 3/8 dan 4/8 c. 4/8 dan 5/8 d. 3/8 dan 6/8 8. 5/10, . . ., . . . , 8/10, 9/10. Pecahan yang tepat untuk mengisi titik titik disamping adalah . . . a. 5/10 dan 6/10 b. 6/10 dan 7/10 c. 8/10 dan 9/10 d. 5/10 dan 9/10 9. 6/7, 3/7, 4/7, 2/7, 1/7, 5/7. Urutan pecahan dari yang terbesar adalah . . . a. 1/7, 2/7, 3/7, 4/7, 5/7, 6/7 b. 6/7, 3/7, 4/7, 2/7, 1/7, 5/7 c. 2/7, 1/7, 5/7, 6/7, 3/7, 4/7 d. 6/7, 5/7, 4/7, 3/7, 2/7, 1/7 10. Andi belajar selama 3/5 jam. Yuni belajar selama 2/5 jam. Andi belajar lebih . . . dari pada Yuni. a. Pendek b. panjang c. lama d. sebentar 11. Ibu mempunyai gula pasir 8/9 kg. Diberikan kepada bibi 5/9 kg. Sisa gula pasir ibu sekarang adalah . .. kg a. 3/9 b. 4/9 c. 2/9 d. 1/9 12. Ayah mempunyai 1 meter kain. Kain tersebut dipotong menjadi 4 bagian sama panjang. Panjang masing masing bagian ayah adalah . . . a. 1/ 2 b. 1/4 c. 3/4 d. 4/4 13. Pada pecahan 5/8, angka 8 disebut . . . a. pembilang b. penambah c. pengurang d. penyebut 14. Bangun datar yang keempat sisinya sama panjang adalah .. . a. persegi panjang b. lingkaran c. segitiga c. persegi 15. Bangun datar yang mempunyai sifat kedua sisi yang berhadapan sama panjang adalah . . . a. persegi panjang b. persegi c. lingkaran d. segitiga 16. Bangun datar yang mempunyai 3 sisi yang sama panjang disebut . . . a. segitiga sama sisi b. segitiga sama kaki c. segitiga siku siku d. segitiga sama aja 17. Nama nama sisi bangun dibawah ini adalah
![]()
a. FD, FE, DE b. DE, EF, FD c. EF, ED, DE d. DE, DF, FD 18. Bangun datar yang mempunyai 3 sudut adalah bangun . . . a. persegi b. persegi panjang c. lingkaran d. segitiga 19. Jenis segitiga yang mempunyai sisi tegak lurus adalah . . . a. segitiga sama sisi b. segitiga sama kaki c. segitiga siku siku d. segitiga sama sudut 20. Benda di ruang kelas yang mirip dengan bangun segitiga adalah . . . a. buku b. papan tulis c. tempat pensil d. penggaris
Soal Isian/ Essay UTS Matematika Kelas 3 Semester 2/ Genap
21. Salah satu ciri bangun datar segitiga adalah . . . 22. Hasil penjumlahan pecahan 2/4 + 1/4 = . . . 23. 4/7 pembilangnya adalah . . . 24. 7/10 penyebutnya adalah . . . 25. Besar sudut pada salah satu sudut bangun datar persegi adalah . . . 26. Sudut yang kurang dari 90 derajat disebut sudut . . . 27. Besar sudut lingkaran adalah . . . derajat 28. Sudut yang terbentuk pada jarum jam yang menunjukan pukul 9.00 adalah . . . 29. Mempunyai 4 sisi sama panjang adalah ciri ciri bangun datar . . . 30. Titik sudut pada gambar dibawah ini adalah . . .
Kunci Jawaban dan Pembahasan Nah demikianlah rangkaian
Soal UTS Matematika Kelas 3 Semester 2/ Genap untuk latihan, semoga bermanfaat. dan jika dirasa bermanfaat silahkan dibagikan lagi lewat jejaring sosial seperti Facebook, twitter atau lainnya seperti tombol dibawah. Terimkasih.
Gallery Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester 2
Soal Pts Uts Matematika Kelas 3 Semester 2 Sd Mi Tahun 2019
15 Gambar Kupu Kupu Terbaik Gambar Kristen Dan Buku
Pdf Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Ktsp Semester 2
Soal Uts Ktsp Matematika Kelas 1 Sd Semester 2
Kumpulan Soal Latihan Uts Pts Kelas 3 Sd Mi Semester 1 2
Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester 2 Genap Terbaru
Soal Uts Matematika Sd Kelas 4 Semester 1
Soal Ulangan Pts Matematika Kelas 4 Semester 1
Soal Uts Ktsp Matematika Kelas 1 Sd Semester 2 4lo948798rlx
Soal Uts Kelas 3 Matematika Semester 2 Genap 2017 Ratu
Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester 2 Genap Dan
Soal Uts Matematika Kelas 5 Sd Mi Semester 2
Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester 2 Genap Dan
Soal Uts Matematika Kelas 5 Sd Semester 1 Tp Doc Document
Soal Uts Matematika Kelas 3 Semester 2 Terbaru Tahun Ajaran
Contoh Soal Matematika Kelas 4 Sd Semester 2 2020
Soal Uts Matematika Kelas 6 Sd Semester 1 Dan Kunci Jawaban
Download Soal Uts Ganjil Matematika Kelas 5 Sd Semester 1
Soal Uts Matematika Kelas 3 Semester 2 Th 2018 Youtube
4 Soal Uts Matematika Kelas 1 Semester 2
Sdnsatu Jatingarang Sdn01jatingarang Di Pinterest
Soal Uts Ktsp Matematika Kelas 1 Sd Semester 2 4lo948798rlx
Kisi Kisi Soal K13 Pts Kelas 3 Tahun 2018 Lengkap Info
Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester 2 Genap Www
Latihan Soal Uas Matematika Kelas 2 Sd Semester 1 Done
Soal Uts Matematika Kelas 3 Semester Genap
Soal Essay Matematika Kelas 3 Sd
Pin Di Microsoft Word
Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester Genap
0 Response to "Soal Uts Matematika Kelas 3 Sd Semester 2"
Post a Comment