Pasal 1 Ayat 1 Uud 1945



Bagaimana Bunyi Pasal 27 Ayat 1 Uud 1945

Bunyi UUD 1945 Pasal 1 Ayat 1, 2, 3 dan Penjelasannya

Undang Undang Dasar (UUD) 1945 Pasal 1 Ayat 1, 2, 3 Tentang Bentuk dan Kedaulatan.

Pasal 1 menjelaskan bahwa negara indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik. dimana kedaulatannya berada ditangan rakyat, serta semua aspek diatur oleh hukum yang berlaku.

Pasal 1 terdapat pada BAB I yaitu tentang Bentuk dan Kedaulatan.

Ada Perubahan pada ayat – ayatnya yaitu, ayat 2 mendapat perubahan sebanyak tiga kali, sedangkan ayat 3 mendapat perubahan tiga kali.

Berikut ini Bunyi UUD 1945 Pasal 1 Ayat 1, 2, 3 Tentang Bentuk dan Kedaulatan

BAB I BENTUK DAN KEDAULATAN

Pasal 1

Ayat 1 Negara Indonesia ialah Negara Kesatuan, yang berbentuk Republik.

Ayat 2 ***) Kedaulatan berada ditangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang Dasar.

Ayat 3 ***) Negara Indonesia adalah negara hukum.

Penjelasan Pasal 1 Ayat 1 Pasal 1 ayat 1 menjelaskan bahwa Negara Indonesia adalah negara kesatuan. Negara kesatuan adalah negara berdaulat yang diselenggarakan sebagai satu kesatuan tunggal, di mana pemerintah pusat adalah yang tertinggi dan satuan-satuan subnasionalnya hanya menjalankan kekuasaan-kekuasaan yang dipilih oleh pemerintah pusat untuk didelegasikan.

Penjelasan Pasal 1 Ayat 2 Pasal 1 ayat 2 menjelaskan bahwa Kedaulatan di negara indonesia itu berada ditangan rakyat. maksudnya rakyat memiliki sebuah kekuasaan yang diserahkan kepada negara untuk menjalankan fungsinya. kedaulatan rakyat merupakan ajaran dari demokrasi dimana kekuasaan berada ditangan rakyat. Sehingga rakyatlah yang sepenuhnya memegang kekuasaan negara. Jadi pemerintahan di negara indonesia itu berasal dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat. pelaksanaan kekuasaan rakyat terhadap negara di atur melalui mekanisme Undang-Undang Dasar 1945.

Penjelasan Pasal 1 Ayat 3 Pasal 1 ayat 3 menjelaskan bahwa kekuasaan negara indonesia dijalankan melalui hukum yang berlaku di indonesia. semua aspek kehidupan sudah diatur melalui hukum yang sah sehingga hal ini mampu mencegah konflik yang terjadi diantara warga negara.

Keterangan : Tanda pada Perubahan atau Amandemen UUD 1945 yakni dengan di beri tanda bintang : * pada BAB, Pasal dan Ayat Seperti :

  • Perubahan / Amandemen Pertama : *)
  • Perubahan / Amandemen Kedua : **)
  • Perbuahan / Amandemen Ketiga : ***)
  • Perubahan / Amandemen Keempat : ****)

Gallery Pasal 1 Ayat 1 Uud 1945

Dpp Ganaspati Pernyataan Sikap Dpp Ganaspati 1 Bahwa

Kedaulatan Rakyat Direnggut Partai Kedaulatan Rakyat

Uud 1945 Pasal 30 Ayat 1 Wl1pj681g9lj

Lanjutan Penjelasan Pasal 1 Ayat 1 Dan Pasal 1 Ayat 2 Uud

Pasal Politik Luar Negeri Soal Tes Cpns Asn Tes Wawasan

Doc Bentuk Dan Kedaulatan Negara Sesuai Uud 1945

Ppt Otonomi Daerah Powerpoint Presentation Free Download

Uud 1945 Pasal 30 Ayat 1 Wl1pj681g9lj

Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia

Pasal 34 Ayat 1 Uud 1945 Pasal 32 Ayat 1 Dan 2 2019 10 31

Tuliskan Bunyi Pasal 1 Ayat 1 Uud 1945 Penjelasan Pasal

Pasal 34 Ayat 1 Uud 1945 Pasal 32 Ayat 1 Dan 2 2019 10 31

Terpecah Hafalan Pasal 1 Ayat 1 Uud 1945

Bunyi Uud 1945 Pasal 31 Ayat 1 2 3 4 5 Dan Penjelasannya

Tugas Kewarganegaraan 2 Rtf

Undang Undang 1945 Pasal 1 Ayat 1 Youtube

Bunyi Pasal 1 Ayat 1 2 Dan 3 Uud 1945 Kode Diskon Ruang Guru

Perubahan Ketiga Uud 1945 Rumah Peraturan

Kedaulatan Rakyat Ppt Download

Hafal Uud 1945 For Android Apk Download

Hafizhurrahman On Twitter Poin 1 Mengacu Ke Pasal 38 E Uud

Meneropong Pasal 33 Uud 1945 Dan Pengelolaan Sda Berbasis

Isi Bunyi Pasal 1 Uud 1945 Komunitas Guru Pkn


0 Response to "Pasal 1 Ayat 1 Uud 1945"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel