Luas Permukaan Prisma Segitiga



Soal Bangun Ruang Prisma Segitiga Plus Kunci Jawaban

Rumus Luas Permukaan Prisma beserta Contoh Soalnya

advertisements

Ketika berbicara mengenai bangun ruang memang selalu mengasyikan, karena terdapat banyak bangun ruang yang kita juga menemukannya disekitar kita. Dan Rumus Matematika kali ini kita akan membahas mengenai prisma, bagaimana rumus luas prisma akan kita bahas dalam artikel ini. Mari langsung saja kita simak materi ini bersama…

Perhatikan gambar diatas, gambar a menunjukan prisma tegak segitiga ABC.DEF. Selanjutnya jika kita lihat gambar b menunjukan jaring-jaring prisma tersebut. Kita dapat menemukan rumus luas permukaan prisma tersebut berdasarkan jaring-jaringnya.

adversitemens

Luas permukaan prisma = luas Δ DEF + luas Δ ABC + luas BADE + luas ACFD + luas CBEF

Luas permukaan prisma = (2×luas ΔABC) + (AB×BE) + (AC×AD) + (CB×CF)

Luas permukaan prisma = (2×luas ΔABC) + [(AB+AC+CB)×AD]

Luas permukaan prisma = (2×luas alas) + (keliling ΔABC×tinggi)

Luas permukaan prisma = (2×luas alas)+(keliling alas×tinggi)

Berdasarkan uraian diatas, maka rumus luas permukaan prisma secara umum yaitu sebagai berikut.

Luas permukaan prisma = (2×luas alas) + (keliling alas×tinggi)

Perhatikan contoh soal berikut agar semakin paham penerapan rumus luas permukaan prisma diatas.

contoh soal.

Sebuah prisma alasnya berbentuk segitiga siku-siku dengan panjang sisi 6 cm, 8 cm serta 10 cm, dan tinggi prisma tersebut adalah 12 cm. Tanpa menggambar prisma tersebut dahulu, tentukanlah luas permukaan prisma?

Penyelesaian :

Diket :

sisi segitiga : 6 cm, 8 cm, 10 cm

tinggi prisma : 12 cm

Dit : Luas permukaan prisma ?

Jawab :

Luas permukaan prisma = (2×luas alas)+(keliling alas×tinggi)

Luas permukaan prisma = 2×(½×6×8)+[(6+8+10)×12]

Luas permukaan prisma = 48 + 288

Luas permukaan prisma = 336 cm²

Demikian penjelesan lengkap materi rumus luas permukaan prisma beserta contoh soalnya. Mudah bukan temen-temen materi rumsu permukaan prisma ini dan temen-temen pastinya sudah bisa mengerjakan contoh soalnya. Dan semoga ketika temen-temen ketemu dengan soal serupa nantinya, temen-temen tidak akan merasa kesulitan. Jangan lupa temen-temen, agar makin ahli matematikanya baca juga artikel sebelumnya mengenai bagaimana luas serta volume kubus dan balok jika rusuknya berubah.

Semoga bermanfaat dan selamat belajar…

advertisements
tags: contoh soal luas permukaan prisma, gambar prisma, jaring-jaring prisma, materi luas permukaan prisma, rumus luas permukaan prisma, Rumus Luas prisma, soal luas prisma

Related For Rumus Luas Permukaan Prisma beserta Contoh Soalnya

Gallery Luas Permukaan Prisma Segitiga

Rumus Cara Menghitung Luas Permukaan Prisma Segitiga Lengkap

Luas Permukaan Prisma

Prisma

Rumus Prisma Pengertian Unsur Beserta Contoh Soal Smp Sm

Konsep Prisma Segitiga Luas Permukaan Dan Volume Bentuk

Prisma Segtiga Segiempat Luas Permukan Rumus Dan Contoh Soal

Luas Permukaan Prisma Segitiga Geogebra

Menghitunglah Luas Permukaan Prisma Berbentuk Segitiga Siku Siku

Kelas08 Matematika Konsep Dan Aplikasinya Dewi Tri By S Van

Cara Menghitung Luas Permukaan Prisma Segitiga Dilengkapi

Rumus Prisma Segitiga Volume Luas Permukaan Lengkap

Luas Permukaan Prisma Dan Limas Q6ngx212z04v

Rumus Luas Prisma Dan Rumus Volume Prisma

Rumus Prisma Volume Prisma Dan Luas Permukaan Prisma

Menentukan Luas Permukaan Prisma Mikirbae Com

Pengertian Sifat Dan Rumus Rumus Prisma

Bangun Ruang Prisma Dan Limas Nk0p8gdv7ol1

Menentukan Luas Permukaan Prisma Mikirbae Com

Lks Volume Dan Luas Permukaan Prisma Dan Limas

Rumus Volume Dan Luas Permukaan Kubus Balok Prisma

Prisma Rumus Luas Volume Contoh Soal

Rumus Volume Luas Permukaan Dan Sifat Bangun Ruang

Volume Limas Rumus Segitiga Dan Segi Empat Serta Contoh Soalnya

Prisma Matematika Kelas 8 Definisi Elemen Dan Contoh

Rumus Volume Prisma Segitiga Dan Luas Permukaannya


0 Response to "Luas Permukaan Prisma Segitiga"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel