Ragam Hias Geometris Yang Mudah Digambar



87 Gambar Batik Geometris Yang Mudah Digambar Hd Gambar

Contoh Ragam Hias Flora, Fauna, Geometris, Figuratif Beserta Jenis dan Pengertiannya

Ragam Hias – sering disebut juga dengan ornamen yang merupakan salah satu bentuk kerajinan dari karya seni rupa yang biasa digunakan sebagai hiasan dalam mengisi sesuatu yang kosong pada suatu bidang atau benda. Ragam hias atau ornamen berasal dari istilah bahasa Yunani kuno yaitu “ornare”, yang memiliki arti menghias pada sesuatu yang kosong pada suatu bidang dengan sebuah hiasan lukis atau ukir.

Ragam hias banyak sekali macam-macamnya bisa berkaitan langsung dengan pola dan motif hias secara langsung. Pola hias merupakan pedoman dasar untuk memulai awal pada suatu hiasan. Sedangkan, Motif hias adalah sebuah pokok pikiran dalam pembuatan dasarnya, perwujudan ragam hias, yang meliputi segala bentuk benda yang memiliki motif dan corak.

Dalam pembuatan ragam hias, bisa berupa tumbuhan, binatang, serta bentuk benda alam sekitar ataupun hasil kreasi manusia. Jadi, ragam hias adalah sebuah susunan antara pola hias yang menggunakan motif hias pada kaidah tertentu dan ditempatkan pada suatu bidang atau permukaan sehingga menghasilkan bentuk yang indah dan unik.

Pengertian Ragam Hias

azzamviero.com

Ragam hias adalah susunan dari bentuk dasar hiasan yang biasa digunakan, sebagai pembuatan pola yang diulang-ulang dalam pembuatan sebuah karya seni atau kerajinan. Pembuatan ragam hias bisa berupa sebuah karya tenun, batik, ukiran, songket atau bisa juga dibuat sebagai pola pembuatan kerajinan dari bahan keras seperti pahat kayu dan batu.

Ragam hias dapat dibuat apa saja, biasanya di Indonesia digunakan sebagai kerajinan dan karya seni, untuk melambangkan ciri khas dari setiap daerah masing-masing. Sehingga bisa dipastikan, setiap daerah di Indonesia memiliki ragam hias yang berbeda-beda contohnya di Bali, kalimantan, Papua, Toraja, Jawa Tengah dan daerah nusantara yang lainnya, pasti memiliki ragam hias daerah masing-masing.

Macam-macam Ragam Hias

Ragam hias merupakan sebuah obyek pembuatan pola sebuah karya seni atau kerajinan tangan, yang dibuat berdasarkan bentuk-bentuknya. berupa flora, fauna, figura, geometris. Serta ragam hias diatas bisa dibuat dan diterapkan menjadi media pembuatan ragam hias dua dimensi dan tiga dimensi, ada 5 macam ragam hias beberapa contoh ragam hias yang mudah digambar, diantaranya sebagai berikut.

Ragam Hias Flora

Banyak objek motif ragam hias flora yang dapat kita jumpai di Indonesia, karena objek motif flora biasa sering dijumpai dalam sehari-hari. Serta dalam pembuatan ragam hias flora biasa menggunakan bentuk tumbuhan sebagai motif utama, dalam pembuatan pola ragam hias flora, tergantung kepada selera, ide dan imajinasi pembuatnya.

Serta penggambaran ragam hias flora digunakan dalam seni ornamen, dibuat dengan berbagai bentuk yang lebih natural dalam pembuatan visualnya. pengambilan contoh bentuk tumbuhan, terkadang hanya diambil pada bagian tertentu tidak sepenuhnya digunakan, dan kemudian dikombinasikan dengan kombinasi yang lainnya. sehingga terbentuklah hasil karya seperti batik, ukiran, sulaman, anyaman, tenun, dan kain bordir yang selama ini bisa dengan mudah dijumpai.

Ragam hias flora menggunakan tumbuhan sebagai pencarian ide, untuk jenis flora atau tumbuhan yang biasa digunakan sebagai dasar motif hias tidak terbatas. Dalam pembentukan biasa menggunakan jenis tumbuhan tertentu. Bagian tumbuhan yang diambil sebagai dasar motif bisa berupa akar, daun, batang, buah, bunga ataupun bijinya.

Gambar Ragam Hias Flora

anggyaramadhini1.blogspot

sarimadu.com

Ragam Hias Fauna

Ragam hias fauna merupakan bentuk gambar motif ragam hias yang diambil dari bentuk hewan tertentu, serta sudah mengalami perubahan gaya dan bentuk dari pola hewan tersebut. fauna atau hewan sebagai sumber inspirasi ragam hias fauna, yang biasa digunakan sebagai objek ragam hias, seperti kupu-kupu, angsa, burung, ikan dan hewan yang lainnya.

Serta dalam pembuatan motif hias fauna biasa digunakan sebagai pembuatan hasil karya batik, ukiran, anyaman, dan tenun. Serta kerajinan-kerajinan seperti diatas akan dikombinasikan dengan motif hewan sebagai objek utama, untuk pembuatan motif dasar ragam hias fauna.

Dalam penggunaan motif hias dengan bentuk dasar fauna atau binatang, sebagian besar berupa deformasi dan hanya mengambil pada bagian tertentu saja. Jarang sekali dalam pembuatannya menampilkan bentuk asli secara langsung dan utuh, sehingga pada hasil deformasi tersebut tidak meninggalkan ciri fisik pada bentuk aslinya.

Gambar Ragam Hias fauna

blogbatikmuda.blogspot

adiukirijepara.worpress

Ragam Hias Figuratif

Bentuk ragam hias figuratif biasanya terbentuk berupa manusia, yang di gambar dengan menggunakan gaya arsitektur warna berdasarkan penggayaan bentuk. Ragam hias figuratif dalam pembuatan karya seni pada kerajinan tangan yang satu ini, biasa terdapat pada bahan keras, seperti bahan kayu, batu dan juga sering terdapat pada bahan tekstil.

Cara pembuatan bisa dilakukan menggunakan cara melukis dan cara menggambar, pada pola dasarnya, pada dasarnya, dikatakan ragam hias figuratif. Karena pembuatan pola dan bentuk dasar motif mengacu pada bentuk figur manusia, sebagai pola kreasinya.

Gambar Ragam Hias Figuratif

schoolproject1tangsel.com

brainly.com

Ragam Hias Geometris

Ragam hias geomatris adalah sebuah motif hias yang dikembangkan melalui bentuk dari garis-garis geometris, kemudian digabungkan dan disesuaikan dari pada ide sebuah karya seni, yang ingin dibuat. Sesuai dengan selera pembuatnya, menginginkan membuat seperti apa.

Dalam pembuatan ragam gaya hias geometris, dapat sering kita jumpai di wilayah Indonesia, seperti jawa, kalimantan, sumatra, sulawesi dan papua. Ragam bentuk hias geomatris, mempunyai bentuk dasar seperti lingkaran, segi tiga, segi empat, layang-layang dan bentuk garis yang lainya, yang mempunyai garis geometris.

Gambar Ragam Hias figuratif

lindrania.wordpress

lindrania.wordpress

Ragam hias Poligonal

Ragam hias poligonal merupakan sebuah susunan yang berupa pola hias, menggunakan motif hias dalam bentuk dasar susunan garis lurus yang saling terhubung antara satu sama lain sehingga terjalin rangkaian yang menyatu serta mempunyai sudut dalam bentuk datar. Poligonal  memiliki batas bentuk yang berwujud tetragon (segi empat), triangle (segi tiga), hexagon (segi enam), pentagon (segi lima), dan lain-lain.

Gambar Ragam Hias Poligonal

sen1budaya.blogspot

seni1budaya.com

Kesimpulan yang anda dapat dari gambar diatas mengenai ragam hias adalah kita menjadi tahu, bahwa setiap daerah Indonesia memiliki bentuk dan beraneka ragam hias flora, fauna, figuratif, geometris dan poligoanal di Indonesia yang sangat bagus. Jadi kita sebagai anak Indonesia harus tau tentang ragam hias nusantara. Mungkin sekian, semoga dapat bermanfaat dan terimakasih 😀 .

Gallery Ragam Hias Geometris Yang Mudah Digambar

Menggambar Motif Ragam Hias

Ragam Hias Pengertian Fungsi Pola Jenis Motif Teknik

Unduh 100 Gambar Batik Geometris Yang Mudah Digambar

30 Motif Ragam Hias Flora Fuana Geometris Nusantara

Pendidikan Seni Menggambar Ornamen

30 Motif Geometris Yang Sederhana Mudah Dan Elegan Lengkap

View3 Jumlah Soal Sebanyak 25 Butir Pilihan Ganda 1 Soal

2 Gambar Ragam Hias Garis Subhandepok

Kumpulan Gambar Ragam Hias Geometris Seni Youtube

27 Ragam Hias Geometris Mudah Anti Pusing Dilihat

Menggambar Ragam Hias

2000 Gambar Batik Non Geometris Yang Mudah Digambar Hd

Download 97 Gambar Geometris Mudah Digambar Terbaik

Unduh 100 Gambar Batik Geometris Yang Mudah Digambar

30 Motif Geometris Yang Sederhana Mudah Dan Elegan Lengkap

Ragam Hias Pengertian Fungsi Macam Pola Teknik Contoh

Fitinline Com Motif Batik Geometris Dan Non Geometris

Hunian Lebih Estetik Dengan 7 Variasi Pola Lantai Kumparan Com

Ragam Hias Pengertian Fungsi Macam Pola Teknik Contoh

Fitinline Com 3 Cara Mudah Membuat Desain Motif Batik Yang


0 Response to "Ragam Hias Geometris Yang Mudah Digambar"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel