Membuat Saringan Air Dari Paralon



Cara Membuat Saringan Air Sumur Bor Sederhana Arafuru

Cara Membuat Filter Air Sendiri

Filter Air Sederhana Buatan Heri

PERTANYAAN SEPUTAR HR WATER FILTER? KLIK DISINI

Filter yang akan kita buat menggunakan konsep sederhana (peresapan), yaitu melakukan penyaringan menggunakan media saring seperti pasir, batu kerikil, arang, dan kapas. Yang mana bahan tersebut sangat mudah ditemukan, dan memiliki harga yang murah.

Untuk casingnya, kita gunakan pipa paralon. Tujuannya yaitu agar tahan panjang umurna dan perawatannya mudah. Namun, sebelum beranjak ke pembuatan, ada baiknya kalau kita mengetahui konsep alat yang akan kita buat. Skemanya bisa dilihat pada gambar berikut
Skema penyaringan air yang kompleks
Substansi yang dipakai untuk menyaring, namun kita menggunakan bahan yang mudah ditemui
Setelah paham dengan konsep tersebut, barulah kita menginjak ke pembuatan. Hal pertama yang perlu disiapkan adalah :
  • Pipa paralon 3 dim---------75 cm
  • Pipa paralon 1/2 dim-------80 cm
  • Dop paralon 3dim----------4 buah
  • Dop paralon 1/2di---------2 buah
  • L-1/2 dim-------------------5 buah
  • Lem pipa pvc---------------1 buah
  • Selang air-------------------1 meter

Setelah bahan diatas siap, maka siapkan juga bahan untuk penyaringnya berupa:

  • Pasir (direkomendasikan pasir pantai biar mudah mencucinya)-----1 ember
  • Batu kerikil (sekalian dicari di pantai)--------------------------------1 ember
  • Arang (bisa buat bisa beli)---------------------------------------------1 ember
  • Kapas filter aquarium (busa cuci piring juga bisa)-------------------2 buah
Filtermat Aquarium
Filtermat/ Kapas saringan aquarium
Pasir pantai yang dicuci
Arang yang dicuci
Batu kerikil yang dicuci

Okay, tahap persiapan sudah kita lewati. Sekarang saatnya pembahasan perakitan alatnya.

  • Potong paralon 3 dim menjadi 2 bagian. 1 sepanjang 44cm, dan sisanya sepanjang 37 cm. (lihat gambar untuk perjelas). 
  • Beri lubang seukuran pipa 1/2 dim pada masing masing paralon 5 dim. Lubang dibuat setinggi 12 cm dari bakal alas paralon 5 dim.
  • Buatlah 4 buah pipa 1/2 dim sepanjang 10 cm. (1=inlet, 1=outlet,2=untuk dalam pipa 5 dim).
  • Rekatkan outlet dengan L dan pipa 10 cm yang telah dilubangi kecil-kecil. Lalu pasang dop 1/2 dim pada ujung pipa 1/2. Setelah kuat, pasang rangkaian tersebut pada pipa 5 dim yang lebih pendek. Pastikan terpasang dengan kuat dan rapat. Tambahkan lem. Jika lubang yang anda buat terlalu besar, anda bisa mengelemnya dengan bantuan kapas sebagai rangka, dan lem G. Dijamin KUAT!!
  • Rekatkan outlet dengan L dan pipa 10 cm yang telah dilubangi kecil-kecil. Lalu pasang dop 1/2 dim pada ujung pipa 1/2. Setelah kuat, pasang rangkaian tersebut pada pipa 5 dim yang lebih panjang.  Pastikan terpasang dengan kuat dan rapat. Tambahkan lem. Jika lubang yang anda buat terlalu besar, anda bisa mengelemnya dengan bantuan kapas sebagai rangka, dan lem G. Dijamin KUAT!!
  • Setelah itu, pasang dop 5 dim pada masing-masing bagian bawah pipa 5 dim. Beri LEM! (jika tidak muat, dop bibakar dulu, baru dimasukkan)
  • Lubangi kedua dop 5 dim yang belum terpasang sebesar pipa 1/2 dim. lalu pasangkan pipa 1/2 dim sepanjang 10 cm. pastikan tidak ada yang bocor. Beri lem!
  • Setelah itu, rakit pipa penghubung antara pipa 5 dim panjang dengan 5 dim lebih pendek. (lihat gambar dibawah).
  • Dop bagian atas JANGAN DILEM! agar memudahkan saat pengisian substansi filtrat dan pembersihannya.   

Filter tampak depan
Filter tampak samping
Filter tampak atas
Untuk Pemesanan HR Water Filter, Info lebih lanjut, KLIK DISINI Setelah siap, isikan filtrat dengan susunan sebagai berikut:
    • Pada pipa lebih tinggi dari bawah ke atas=batu kerikil- pasir pantai . (padatkan) 
    • Pada pipa lebih rendah dari bawah ke atas= kapas aquarium-arang
Proses pengisian bahan penyaring
Proses pemadatan
Setelah siap, tutup dop atas dengan kuat, jangan dilem
Pukul dengan hati-hati
Filter is ready
Pasangkan selang untuk menghubungkan inlet dengan kran
Filter Air Sederhana Buatan Heri siap digunakan
Dan untuk melihat apakah filter bekerja dengan baik atau tidak kita lakukan uji sederhana. Yakni dengan mengambil sampel air kran sebelum filter dan sampel air setelah keluar dari filter. Dan hasil yang saya dapatkan dari uji air di kos saya dapat dilihat pada gambar berikut
Kiri-air keran=kuning, berisi tanah, kotor, menyeramkan Kanan-air filtrasi=jernih, bersih bebas tanah, aman, mirip aqua 
Untuk Pemesanan HR Water Filter, Info lebih lanjut, KLIK DISINI
Izinkan saya untuk membantu anda mengatasi masalah air di rumah anda. Saya bisa bentu dengan membuatkan HR Water Filter untuk anda, SEGERA HUBUNGI SAYA DI 085 792 549 416 atau melalui BBM 5F7CB4F2. Semoga semua hal yang baik mendapatkan pahala yang baik pula.

Sebagai BUKTI bahwa ini bukan tipuan, maka saya lampirkan gambar bukti pengiriman barang yang telah saya buat.Untuk Pemesanan HR Water Filter, Info lebih lanjut, KLIK DISINI

Saya siap membantu anda
Filter HR Water Filter dengan kemasan terbaru menjamin kualitas lebih baik
Sosok jujur, ramah, selalu mau membantu owner HR Water Filter
Varian dari HR Water Filter
Berikut adalah testimoni ASLI dari para pengguna HR Water Filter yang menyatakan puas dengan Filter Kami.
HR Wter Filter siap membantu anda
Aplikasi HR Water Filter
HR Water filter yang siap untuk dikirim kerumah anda
Sebagian Kecil bukti pengiriman HR Water Filter ke seluruh Indonesia
Resi dari TIKI
GAMBAR YANG SAYANG DIBUANG
Lem Pipa PVC
LEM G. Lem terkuat sejagat raya
Untuk Pemesanan HR Water Filter, Info lebih lanjut, KLIK DISINI
Demikin cara MEMBUAT FILTER SEDERHANA, semoga bermanfaat bagi sobat pembaca. Thank you

Gallery Membuat Saringan Air Dari Paralon

Tips Memilih Filter Air Yang Tepat Dan Efisien Halaman All

Membuat Saringan Air Dari Ember Site Title

Cara Mebuat Penyaringan Air Dari Botol Teknik Penyaringan

11 Cara Membuat Saringan Air Sederhana Di Rumah Tak Repot

Cara Membuat Filter Air Dari Pipa Pvc Bagian Ke 1

Diy Canister Filter Kaskus

Membuat Saringan Air Dari Paralon Solusi Penjernih Air

Alumni Smk Rangas Ciptakan Saringan Sederhana Air Kemerahan

Apa Itu Filter Canister

Tips Membuat Saringan Air Sumur Bor Sederhana Tapi

Jual Saringan Paralon Murah Harga Terbaru 2020 Tokopedia

Diy Saringan Air Sederhana Dari Paralon Indosteger

Cara Membuat Filter Air Kolam Ikan Supaya Air Kolam Jernih

Water Filter Proses Penyambungan Pvc Dengan Lem By Jefryfp

Videos Matching Membuat Filter Aquarium Dari Barang Bekas

Laporan Pembuatan Filter Atau Saringan Air

11 Cara Membuat Saringan Air Sederhana Di Rumah Tak Repot

Warga Eks Gafatar Pamer Kemampuan Sulap Air Kotor Jadi

Jual Filter Air Dan Penyaring Air Kran Sumur Minum Langkah

11 Cara Membuat Saringan Air Sederhana Di Rumah Tak Repot

Sardjono Sulap Air Selokan Jadi Layak Konsumsi Tribunnews

Filter Air Sumur Bor Air Keruh Karat Kuning Zat Besi Dan

Cara Membuat Filter Air Bersih Mudah Dan Murah Versi 2

Membuat Saringan Air Sederhana Dari Pipa Pvc

Cara Kerja Filter Air Nazava Begini Cara Saringan Air

Yuk Coba Merakit Akuaponik Sendiri Putratani


0 Response to "Membuat Saringan Air Dari Paralon"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel