Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli Tahun 2015



Fungsi Tujuan Dan Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli

20 Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli dan Pakar

Definisi Manajemen Menurut Ahli – Pengertian manajemen adalah suatu proses perencaan, pengorganisasian, leadership, serta pengendalian upaya dari anggota organisasi tersebut serta penggunaan Sumber daya yang tersedia di organisasi tersebut guna mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan organisasi sebelumnya.

Pada awal-awal website ini dibuat, saya telah membahas dengan gamblang apa itu manajemen.

Nah, pada artikel kali ini saya ingin membahas tentang definisi manajemen menurut para ahli. Tetapi artikel ini disadur/ditulis berdasarkan banyak sumber, jadi rocket manajemen tidak menjamin bahwa definisi ini 100% benar menurut para ahli tersebut. Tapi, kami berusaha untuk paling tidak mendekati pernyataan-pernyataan para ahli walaupun tidak sama persis tapi intinya sama.

Langsung saja berikut ini 20 definisi manajemen dari para ahli :

Manajemen menurut Koontz dan Cyril O’donnel,

Manajemen adalah usaha untuk mencapai/menggapai tujuan tertentu melalui kegiatan/usaha orang lain.

Manajemen menurut R.Terry

Manajemen adalah suatu proses unik dan khas yang terdiri atas tindakan-tindakan perencanaan, pengorganisasian, serta penggerakan dan pengendalian yang dilakukan guna menentukan arah serta mencapai tujuan yang telah ditentukan sebelumnya melalui pemanfaatan SDM serta sumber daya lain.

Baca juga : Pengertian Singkat Manajemen Sumber Daya Manusia

Manajemen menurut Lawrence A.Appley

Manajemen adalah seni untuk mencapai tujuan tertentu yang dilakukan oleh orang lain/usaha orang lain.

Orang Sedang Rapat Manajemen (Gambar : Google)

Manajemen menurut Drs/ Oey Liang Lee

Manajemen adalah ilmu dan seni perencaan, pengorganisasian, pengarahan, serta pengawasan terhadap SDM guna mencapai tujuan tertentu yang telah ditentukan.

Manajemen menurut James A.F.Stoner

Manajemen adalah suatu proses perencaan, pengorganisasian, leadership, serta pengendalian upaya dari anggota organisasi tersebut serta penggunaan Sumber daya yang tersedia di organisasi tersebut guna mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan organisasi sebelumnya.

Manajemen menurut Mary Parker Follet

Manajemen adalah seni, karena untuk melakukan/menyelesaikan pekerjaan tertentu yang dilakukan oleh orang lain membutuhkan keterampilan tertentu.

Manajemen menurut Hilman

Manajemen adalah fungsi untuk mencapai suatu tujuan melalui perantara kegiatan orang lain serta mengawasi usaha-usaha setiap individu guna mencapai tujuan yang sama.

Manajemen menurut Encyclopeia of The Social Science :

Manajemen adalah suatu proses pelaksanaan untuk mencapai tujuan tertentu yang diselenggarakan dan diawasi.

Baca juga : Bagaimana Mekanisme Manajemen Go-Jek?

Manajemen menurut G.R. Terry

Manajemen adalah suatu kerangka kerja/proses yang membutuhkan pengarahan dan bimbingan suatu kelompok orang-orang untuk mencapai tujuan organisasi yang nyata.

Manajemen menurut Ricky W. Griffin

Manajemen adalah proses perencanaan / planning, pengorganisasian, pengkoordinasisasian, serta pengontrolan setiap sumber daya yang ada guna mencapai tujuan ataupun goals yang telah ditentukan dengan efektif dan efisien. Efektif berarti tujuan dapat dicapai sesuai dengan rencana yang ada, dan efisien berarti dilaksanakan dengan benar dan terorganisis yang sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.

Manajemen menurut Henry Fayol

Manajemen adalah ilmu yang mengandung gagasan/ide 5 fungsi utama yaitu merancang, memerintah, mengorganisasi, mengendalikan dan mengoordinasasi.

Manajemen menurut Chaster I Bernard

Manajemen adalah seni dan ilmu.

Manajemen menurut  Federick Winslow Taylor

Manajemen adalah sebuah percobaan yang dilakukan secara sungguh-sungguh guna menghadapi setiap persoalan yang muncul dalam setiap kepemimpinan perusahaan/organisasi lain/ setiap sistem kerjasama yang dilakukan setiap manusia dengan sikap serta jiwa seorang sarjana serta penggunaan alat-alat perumusan.

Manajemen menurut Lyndak F.Urwick

Manajemen adalah meramalkan/forecasting, perencaan pengorganisiran / planning orga-nizing, memerintahkan / commanding, pengkoordinasian / coordinationg serta pengontrollan / controlling.

Manajemen menurut Prof. Eiji Ogawa

Manajemen adalah perencaan, pengimplementasian serta pengendalian dari setiap kegiatan termasuk didalamnya pembuatan barang yang dilakukan oleh setiap organisasi usaha dengan sebelumnya sudah menetapkan setiap sasaran/tujuan untuk kerja yang disempurnakan sesuai dengan kondisi (fleksibel).

Manajemen menurut Dr. Ahuja

Manajemen adalah pihak-pihak yang menawarkan/menyediakan jasa untuk bidang yang berhubungan dengan manajemen.

Manajemen menurut Renville Siagian

Manajemen adalah salah satu bidang usaha yang bergerak di bidang jasa pelayanan yang dikelola oleh tenaga ahli yang terlatih dan berpengalaman.

Manajemen menurut Dr. Bennett N.B Silalahi, M.A

Manajemen adalah ilmu perilaku yang teridiri dari aspek sosial eksak bukan dai tanggungjawab keselamatan serta kesehatan kerja baik dari sisi perencaannya.

Manajemen menurut William H.Newman

Manajemen adalah fungsi yang saling berhubungan untuk mencapai hasil tertentu melalui orang lain.

Manajemen menurut Drs. Oey

Manajemen adalah perencaan / planning, pengorganisasian / organizing,  pengarahan, pengkoordinasian serta pengontrollan.

Itu tadi adalah macam-macam definisi manajemen menurut ahli. Meskipun tidak 100% benar dan akurat, tapi saya berusaha menyajikannya dengan gaya bahasa saya sendiri tanpa mengubah arti/maksud/tujuan dari setiap ahli untuk memberikan definisi terhadap manajemen. Semoga artikel ini bermanfaat bagi Anda. Terimakasih.

Gallery Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli Tahun 2015

Manajemen Mutu Pengertian Tujuan Proses Manfaat

31 Pengertian Motivasi Menurut Para Ahli Dalam Bukunya

Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli Fungsi Prinsip Dan

Pengertian Manajemen

17 Pengertian Manajemen Risiko Menurut Para Ahli Bahas

Management Menurut Para Ahli

Pengertian Tingkatan Dan Definisi Manajemen Menurut Para Ahli

30 Definisi Manajemen Menurut Para Ahli

16 Pengertian Manajemen Menurut Para Pakar Bisnis Dan Manajemen

Analisis Pelaksanaan Fungsi Fungsi Manajemen Untuk

Penjelasan Lengkap Fungsi Manajemen Menurut Henry Fayol

Pengertian Manajemen Sumberdaya Manusia Menurut Para Ahli

16 Pengertian Manajemen Menurut Para Pakar Bisnis Dan Manajemen

Doc Pengertian Manajemen Dan Teori Manajemen Eka Tarigan

Prinsip Iso 9001 Prinsip Manajemen Mutu

38 Pengertian Manajemen Dasar Manajemen Menurut Para Ahli

Kualitas Adalah Pengertian Menurut Para Ahli Dan Unsurnya

7 Prinsip Manajemen Mutu Quality Management Principles

Manajemen Karir Pengertian Tujuan Manfaat Proses Dan

Pengertian Kompetensi Competency Dalam Manajemen Sdm

Penjelasan Lengkap Fungsi Manajemen Menurut Henry Fayol

41 Pengertian Organisasi Menurut Para Ahli Dalam Bukunya

Pengertian Manajemen Serta Definisi Manajemen Menurut Ahli

Bab Ii Tinjauan Pustaka 2 1 Biaya 2 1 1 Pengertian Biaya

51 Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli Terlengkap


0 Response to "Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli Tahun 2015"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel