Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika
Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika Pada Deret Dan
25 Soal dan Pembahasan Induksi Matematika
Pada pembahasan ini kita akan berlatih untuk membuktikan suatu pernyataan matematis dengan menggunakan induksi matematika. Metode pembuktian ini digunakan untuk membuktikan pernyataan yang bergantung pada bilangan bulat positif.
Untuk setiap bilangan bulat positif n, misalkan P(n) adalah pernyataan yang bergantung pada n. Jika
- P(1) benar, dan
- untuk setiap bilangan bulat positif k, jika P(k) benar maka P(k + 1) benar
maka pernyataan P(n) bernilai benar untuk semua bilangan bulat positif n.
Untuk menerapkan prinsip ini, kita harus melakukan dua langkah:
Langkah 1 Buktikan bahwa P(1) benar. (langkah dasar)
Langkah 2 Anggap bahwa P(k) benar, dan gunakan anggapan ini untuk membuktikan bahwa P(k + 1) benar. (langkah induksi)
Perlu diingat bahwa dalam Langkah 2 kita tidak membuktikan bahwa P(k) benar. Kita hanya menunjukkan bahwa jika P(k) benar, maka P(k + 1) juga bernilai benar. Anggapan bahwa pernyataan P(k) benar disebut sebagai hipotesis induksi.
Untuk menerapkan Prinsip Induksi Matematika, kita harus bisa menyatakan pernyataan P(k + 1) ke dalam pernyataan P(k) yang diberikan. Untuk menyatakan P(k + 1), substitusi kuantitas k + 1 ke k dalam pernyataan P(k).
Tentukan pernyataan P(k + 1) untuk masing-masing pernyataan P(k) berikut.
- P(k): Sk = [k²(k + 1)²]/4
- P(k): Sk = 1 + 5 + 9 + … + [4(k – 1) – 3] + (4k – 3)
- P(k): k + 3 < 5k²
- P(k): 3k ≥ 2k + 1
Pembahasan
- Kita substitusi k + 1 ke k dalam pernyataan P(k).
- Untuk mendapatkan pernyataan P(k + 1), kita ganti k pada pernyataan P(k) dengan k + 1.
- Kita substitusi k dengan k + 1, dan kita peroleh
- Serupa dengan soal-soal sebelumnya, kita substitusi k pada pernyataan P(k) dengan k + 1 untuk mendapatkan pernyataan P(k + 1).
Ketika menggunakan induksi matematika untuk membuktikan rumus penjumlahan (seperti pada Soal 2), akan sangat membantu jika kita berpikir bahwa Sk + 1 = Sk + ak + 1, di mana ak + 1 adalah suku ke-(k + 1) dari penjumlahan tersebut.
Soal 2: Menggunakan Induksi Matematika
Gunakan induksi matematika untuk membuktikan rumus
untuk semua bilangan bulat n ≥ 1.
Pembahasan Induksi matematika terdiri dari dua bagian yang berbeda.
- Pertama, kita harus menunjukkan bahwa rumus tersebut benar ketika n = 1. Ketika n = 1, rumus tersebut benar, karena
- Bagian kedua induksi matematika memiliki dua langkah. Langkah pertama adalah menganggap bahwa rumus tersebut benar untuk sebarang bilangan bulat k. Langkah kedua adalah menggunakan anggapan ini untuk membuktikan bahwa rumus tersebut benar untuk bilangan bulat selanjutnya, k + 1. Anggap bahwa rumus bernilai benar, kita harus menunjukkan bahwa rumus Sk + 1 = (k + 1)² benar.
Dengan menggabungkan hasil pada langkah (1) dan (2), kita dapat menyimpulkan dengan induksi matematika bahwa rumus tersebut benar untuk semua bilangan bulat n ≥ 1.
Gallery Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika
Contoh Soal Induksi Matematika
Contoh Soal Notasi Sigma Brainly Co Id
Pembahasan Soal Deret Dan Barisan Matematika Sbmptn Bag 1
Soal Dan Pembahasan Induksi Elektromagnetik
Contoh Soal Induksi Matematika M34m3j67eel6
Deret Pangkat Matematika Beserta Contoh Soal Dan Jawaban
2 Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika Nomer 8
Doc Induksi Matematika Jakhin J Academia Edu
25 Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika Pendidikan
Contoh Soal Pembuktian Deret Dengan Induksi Matematika
Pengertian Rumus Dan Contoh Soal Induksi Matematika
Induksi Matematika Ilmu Hitung
Lembar Aktivitas Siswa Induksi Matematika Pdf Download Gratis
Soal Un Matematika Sma Ipa 2019 Matematika
Membuktikan Rumus Dengan Induksi Matematika Zenius Blog
Induksi Matematika Menjadi Sebuah Metode Pembuktian Secara
Kumpulan Contoh Soal Induksi Matematika
Contoh Soal Induksi Matematika Kelas 11 Terupdate
25 Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika Pendidikan
Faktorial Matematika Beserta Contoh Soal Dan Jawaban
Contoh Soal Induksi Matematika Beserta Jawabannya
Contoh Soal Induksi Matematika Dan Pembahasannya
0 Response to "Soal Dan Pembahasan Induksi Matematika"
Post a Comment