Tabel Berat Badan Ideal



Grow Happy Apakah Berat Badan Anak Sudah Ideal

Cara Menghitung Berat Badan Ideal Pria Dan Wanita

Berat Badan Ideal – Setiap orang pasti menginginkan punya tubuh ideal baik itu wanita ataupun pria. Dengan memiliki tubuh yang bagus maka akan menambah kepercayaan diri, hanya saja banyak orang yang belum tahu bagaiama cara mengetahui ukuran bentuk tubuh ideal selain dilihat dari fisiknya.

Perlu anda ketahui bahwa sebenarnya untuk mengetahui berat tubuh ideal ada rumus yang bisa anda manfaatkan seperti misalnya rumus BMI dan Brocha. Biasanya kedua rumus tersebut sangat mudah digunakan dan lazim dipakai oleh banyak orang.

Apabila anda masih bingung mengenai bagaimana cara menghitung berat badan ideal bisa mencoba beberapa tips yang saya berikan dibawah ini. Untuk menghitung berat badan sebenarnya tidak begitu sulit karena sudah ada rumusnya dan bahkan disediakan pula kalkulator yang tentu lebih akurat.

Cara Menghitung Berat Badan Ideal Dengan Rumus BMI

Dengan menggunakan rumus BMI (Body Mess Index) atau biasa disebut juga dengan IMT (Indek Massa Tubuh) maka anda bisa mengetahui berapa tinggi dan berat tubuh yang ideal. Untuk anda yang masih bingung bagaimana caranya berikut saya berikan.

Contohnya :

Berat Badan Ideal = Berat Badan (Kg) : (Tinggi badan x Tinggi badan) Sebagai Contoh: Berat badan anda 50 kg : (1,68 m x 1,68 m) = 45 : 2,82 = 17,0 adalah Nilai BMI anda.

Atau bisa juga mencoba menggunakan kalkulator BMI online yang saya sediakan dibawah ini :

Kalkulator BMI Online

Nah setelah anda tahu angka yang diperoleh langkah selanjutnya adalah mengetahui standar BMI itu sendiri, anda bisa melihat tabelnya diatas.

Tabel Standar BMI Untuk Pria dan Wanita

Menghitung berat badan ideal menggunakan rumus Brocha

Caranya seperti yang saya berikan dibawah ini :

Berat wanita ideal = (Tinggi badan – 100) – (15% x (Tinggi badan – 100))

Contoh kalkulasinya pada wanita yang memiliki tinggi badan 167 cm, berapakah berat idealnya:

(167 – 100) – (15% x Tinggi badan – 100) = 67 – (15% x 67) = 67 – 10,5 = 56.5 Kg

Maka berat badan ideal wanita dengan tinggi 167 cm adalah 56,5 kg

NB: Prosentase 15% bisa diubah jadi 10% dengan syarat jika wanita tersemut merasa sangat sehat dan sangat bugar.

Rumus Brocha Untuk Menghitung Berat Badan Ideal Pria

Berat pria ideal = (Tinggi badan – 100) – (10% x (Tinggi badan – 100))

Contoh kalkulasinya jika diterapkan pada pria dengan tinggi badan 175 cm, berapakah berat idealnya:

(175 – 100) – (10% x (Tinggi badan – 100)) = 75 – (10% x 75) = 75 – 7,5 = 67.5 Kg

Maka berat badan ideal pria tersebut menurut rumus brocha adalah 67.5 kg

Itulah dua cara mudah menghitung berat badan ideal bagi tubuh, semoga informasi yang sudah saya sampaikan diatas bisa bermanfaat untuk anda semua.

Gallery Tabel Berat Badan Ideal

Berat Normal Dihitung Secara Online Berat Badan Ideal

Kalkulator Tabel Perhitungan Berat Badan Ideal

Tabel Berat Tubuh Bayi Ideal Dan Cara Menghitungnya

Berat Badan Janin Dalam Rahim

Diet Sehat Nutrisi Ku Index Badan Ideal Pria Dan Wanita

Panduan Berat Badan Ideal Bayi Sesuai Usia Nakita

Tabel Berat Badan Ideal Anak Dan Tinggi Ideal Anak Untuk

Apakah Berat Badan Anda Sudah Ideal Berikut Ini Tabel

Cara Menghitung Berat Badan Ideal Sehat Vs Fit Pmb Fit

Berat Dan Tinggi Ideal Anak Usia 6 Sampai 12 Tahun

Direktorat Promkes On Twitter Penyakit Tidak Menular Bisa

Berapa Sebenarnya Berat Badan Yang Ideal Tempat Kita

Berat Badan Normal Bayi Ibu Ayah

Apakah Berat Badan Anda Sudah Ideal Berikut Ini Tabel

Tabel Berat Badan Ideal Bayi Sesuai Dengan Umur Panduan

Tabel Berat Badan Ideal Pria Wanita 100 Dapat

Apakah Berat Badananda Sudahideal Tabel Berat Badan Yang Di

Index Of Wp Content Uploads 2017 12

Tabel Berat Badan Ideal Cara Mudah Tubuh Sehat Ideal I

Wajib Tahu Tabel Berat Badan Bayi Ini Bikin Tenang Para

10 Cara Melangsingkan Badan Ternyata Makanan Ini Salah

Berat Badan Ideal Untuk Pria Dan Wanita Tips Diet Sehat Alami

Apakahberateadananda Sudahideal Tabel Berat Badan Yang Di


0 Response to "Tabel Berat Badan Ideal"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel