Jaring Jaring Prisma Segi Lima



Jaring Jaring Prisma Segitiga Segi Empat Segi Lima Segi

Jaring-jaring Limas (Segitiga, Segiempat, Segilima dan Segienam) Lengkap

Jaring jaring Limas – sama halnya dengan beberapa bangun ruang lainnya, jarring jarring limas juga bisa diperoleh dengan membuka sisi sisinya dan direbahkan. Bangun ruang limas ada beberapa macam yang harus kamu ketahui. Yakni bangun limas segitiga, segiempat, limas segilima dan juga limas segienam. Untuk mempelajari jaring jaring limas, kamu harus lihat contohnya dulu supaya lebih jelas.

Jaring Jaring Limas Segitiga

Limas merupakan bangun ruang yang mempunyai sisi ataupun bidang samping berbentuk segitiga yang mempunyai puncak juga. Sementara untuk bangun ruang limas segitiga ialah limas yang memiliki alas berbetuk segitiga. Untuk memperoleh jarring jarring limas segitiga ini, kamu bisa mengiris sisi sisi bagian sampingnya selanjutnya merebahkannya sehingga akan kamu peroleh jarring jarring limas segitiga seperti pada contoh gambar dibawah ini.

Pada gambar diatas, menunjukkan adanya proses pembentukan dari jarring jarring limas segitiga.

Jaring Jaring Limas Segiempat

Selanjutnya ialah bangun ruang limas segi empat yang merupakan bangun ruang limas yang mempunyai alas berbentuk segiempat.

Untuk mengetahui bagimana jarring jarring limas segiempat, kamu juga bisa mengiris sisi-sisi bagian sampingnya dan merebahkannya. Dengan begitu, akan diperoleh jaring-jaring limas segiempat sebagaimana berikuti!

Gambar di atas adalah proses pembentukan dari jaring-jaring limas segiempat.

Unsur-unsur bangun ruang limas segi empat:

a. Sisi atau Bidang

Pada gambar diatas adalah gambar segi empat terlihat jika setiap limas mempunyai sisi samping berbentuk segitiga. Limas segiempat E.ABCD, memiliki sisi-sisi yang terbentuk diantaranya sisi ABCD (untuk sisi alasnya), ABE (adalah sisi depannya), DCE (merupakan sisi belakangnya), BCE (adalah sisi samping kiri), & ADE (adalah sisi samping kanannya).

b. Rusuk

jikakamu melihat gambar bangun ruang limas segiempat E.ABCD diatas, dapat disimpulkan jika limas tersebut mempunyai 4 rusuk alas dengan 4 rusuk tegak. Bagian rusuk alasnya ialah AB, BC, CD, & DA. Sementara rusuk tegaknya ialah AE, BE, CE, & DE.

c. Titik Sudut

selain itu, jumlah titik sudut bangun ruang limas juga sangat bergantung dengan bentuk alasnya. Masing masing limas mempunyai titik puncak (yang merupakan titik yang berada di atas).

Uraian jumlah titik sudut setiap bangun limas!

  • Bangun ruang limas segitiga mempunyai 4 titik sudut,
  • Bangun ruang limas segiempat mempunyai 5 titik sudut,
  • Bangun ruang limas segilima mempunyai 6 titik sudut
  • Sedangkan bangun ruang limas segienam mempunyai 7 titik sudut.

d. Diagonal Bidang dan diagonal sisi

Pada bangun ruang limas sebenarnya mempunyai diagonal bidang ataupun diagonal sisi dengan jumlah yang tergantung pada jenis limasnya. Contohnya saja pada limas segi empat mempunyai 2 diagonal bidang ataupun limas segi lima mempunyai 5 diagonal bidang.

e. Bidang diagonal

Untuk limas mempunyai bidang diagonal yang berbentuk dari diagonal sisi di bagian sisi alasnya ada dua rusuk samping. Bangun limas ini tidak memiliki diagonal ruang.

Jaring-Jaring Limas Segilima

Bangun ruang limas segilima ialah bangun limas yang alasnya berbentuk segilima. Jaring-jaring limas segilima juga bisa diperoleh dengan mengiris sisi-sisi bagian sampingnya selanjutnya rebahkanlah. Dengan begitu akan kamu peroleh jaring-jaring limas segilima dengan bentuk berikut ini!

Gambar di atas adalah proses pembentukan adalah jaring-jaring limas segilima.

Jaring-Jaring Limas Segienam

Bangun ruang limas segienam ialah bangun limas dengan alas berbentuk segi enam. Jaring-jaring limas segienam juga bisa diperoleh dengan mengiris sisi-sisi sampingnya lalu merebahkannya. Sehingga akan didapat jaring-jaring limas segienam sebagaimana gambar berikuti ini!

Gambar di atas adalah proses pembentukan dari jaring-jaring limas segienam.

Itulah pembahasan tentang Jaring jaring Limas. Semoga bermanfaat.

Baca Juga : 

Gallery Jaring Jaring Prisma Segi Lima

Kumpulan Gambar Jaring Docx

Presentasi Matematika Prisma Segilima 4

Jaring Jaring Bangun Ruang Kubus Balok Limas Kerucut

Jaring Jaring Dan Model Bangun Ruang Dolla Ppgt Unnes2015

Segi Tujuh Wikipedia Bahasa Indonesia Ensiklopedia Bebas

Jaring Jaring Prisma Pendidikan Matematika

Segi Sembilan Wikipedia Bahasa Indonesia Ensiklopedia Bebas

Segi Lima Ylyxjzeg0vnm

Jaring Jaring Bangun Ruang Sederhana Materi Matematika Kelas 5

Jaring Jaring Prisma Segi Lima Beraturan Geogebra

Jaring Jaring Bangun Ruang Tehindah

Rumus Prisma Pengertian Unsur Beserta Contoh Soal Smp Sm

Jaring Jaring Prisma Pendidikan Matematika

Contoh Cara Membuat Jaring Jaring Primas Dan Limas Segitiga

Rumus Prisma Pengertian Unsur Beserta Contoh Soal Smp Sm

Segi Lima Pengertian Rumus Dan Contoh Soal

Yang Muda Berkreasi Kumpulan Gambar Jaring Jaring Bangun

Presentation Prisma Limas

Rumus Prisma Pengertian Unsur Beserta Contoh Soal Smp Sm

Prisma Matematika Kelas 8 Definisi Elemen Dan Contoh


0 Response to "Jaring Jaring Prisma Segi Lima"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel