Jenis Jenis Sumber Daya Alam



Sumber Daya Alam Yang Berhubungan Dengan Aspek Geografi

Jenis-jenis Sumber Daya Alam dan Manfaatnya

Pengertian sumber daya alam... sumber daya alam adalah... apa itu SDA (sumber daya alam)?... jenis SDA... macam sumber daya alam... ada 2 (dua) jenis atau 3 (tiga) jenis SDA... manfaat sumber daya alam... kegunaan sumber daya alam... Pada saat saya memandu siswa mengerjakan latihan soal siswa dari sebuah buku, ada sebuah pertanyaan tentang jenis sumber daya alam (SDA). Ada yang mengatakan dibagi menjadi 2 jenis SDA, ada pula yang membaginya menjadi 3 jenis. Oleh karena itu, saya ingin memberikan sedikit catatan kecil buat kalian (siswa-siswi) tentang apa itu SDA dan apa saja jenis SDA itu, beserta penjelasan manfaat dari setiap jenis SDA tersebut.

Sumber Daya Alam adalah segala yang ada di alam yang dipergunakan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Ada 3 kata kunci di sana, yakni:

  1. segala yang ada di alam
  2. dipergunakan manusia
  3. untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia

Jenis sumber daya alam, pembagiannya bisa bermacam-macam, antara lain:

  1. Ada yang membagi SDA menjadi: SDA hayati (biotik/hidup) dan SDA non hayati (abiotik/tak hidup). a. SDA hayati = SDA yang berasal dari makhluk hidup. contoh: perikanan, perkebunan, pertanian, peternakan.

    b. SDA non-hayati = SDA yang berasal dari makhluk tak hidup. contoh: barang tambang, bahan galian, air, tanah.

  2. Ada yang membagi SDA menjadi: SDA yang dapat diperbaharui dan SDA yang tidak dapat diperbaharui. a. SDA yang dapat diperbaharui = SDA yang dapat digunakan secara terus menerus dan tidak habis, misal: air, tanah, udara, tumbuhan, dan hewan.

    b. SDA yang tidak dapat diperbaharui = SDA yang jika digunakan terus-menerus akan bisa habis, karena jumlahnya yang terbatas di bumi, misal: barang tambang dan bahan galian. Barang tambang, contoh: minyak bumi, gas alam, batu bara. Bahan galian, contoh: emas, timah, besi, perak, dan lain-lain.

  3. Ada yang membagi SDA menjadi 3 jenis, yakni: a. hasil tambang: minyak bumi, batu bara, tembaga, perak, emas, yodium, marmer b. hasil pertanian dan perkebunan: padi, jagung, karet, kapas, tembakau, kopi c. hasil peternakan dan perikanan: sapi, kerbau, kambing, unggas, ikan
Contoh-contoh Manfaat SDA
  1. Air Manfaat air bersih: untuk mandi, mencuci, minum, dan lain sebagainya. Tidak ada air bersih, gimana tuh rasanya??? pasti pusing (pengalaman pribadi saya sendiri saat pipa air PDAM rumah bermasalah)
  2. Manfaat Tumbuhan a. bahan makanan, misal: padi, jagung, gandum, tebu b. bahan bangunan, misal: kayu jati, kayu mahoni c. bahan obat: jahe, daun binahong, mahkota dewa, kina. d. bahan dekorasi: pohon pisang, daun kelapa muda (janur), melati, mawar, sedap malam e. pupuk kompos f. bahan bakar (bio solar): buah kelapa, kelapa sawit

    g. bahan bakar pengganti bensin: buah belimbing (setelah melalui proses penyulingan)

  3. Manfaat Hewan a. dimanfaatkan tenaganya: kuda, keledai, anjing, sapi, kerbau, gajah, unta b. dimanfaatkan dagingnya: sapi, ayam, kambing c. dimanfaatkan susunya: sapi perah, kuda, kambing d. dimanfaatkan telurnya: ayam, burung puyuh, bebek, angsa

    e. dimanfaatkan hiburan/piaraan: kucing, anjing, kelinci, hamster

  4. Manfaat Minyak bumi: untuk membuat aspal, oli, lilin, vaselin (bahan obat), bensin, solar, minyak tanah, plastik, bahan bakar kompor gas.
  5. Manfaat batubara: untuk bahan bakar industri dan rumah tangga
  6. Emas, perak, permata untuk barang perhiasan
  7. Aluminium sebagai bahan pembuatan badan pesawat, atau untuk peralatan rumah tangga.

ditulis oleh: omCan

Gallery Jenis Jenis Sumber Daya Alam

Jenis Jenis Sumber Daya Alam Klzz1o9rzglg

Sumber Daya Alam By Dewi Ayu On Prezi Next

Barokah Store Sumber Daya Alam Dan Kegiatan Ekonomi

Perhatikan Jenis Jenis Sumber Daya Alam Berikut 1 Air 2

Ppt Interaktif Sumber Daya Alam

Sumber Daya Alam Welcome To My Site

Pengertian Dan Jenis Jenis Sumber Daya Alam

Sumber Daya Alam Pengertian Jenis Dan Contonya Kata

Sumber Daya Alam Berita Website Resmi Pemerintah

Pengertian Dan Jenis Sumber Daya Alam Portal Ilmu Com

Klasifikasi Sumber Daya Alam Berdasarkan Sifat Potensi

Jenis Jenis Sumber Daya Alam Yang Ada Di Sekitar Kita

Sumber Daya Alam

S Pd Site

Uraian Lengkap Mengenai Sumber Daya Alam Mulai Dari

Sumber Daya Alam Pengertian Jenis Manfaat Dan Contoh Sda

Sumber Daya Alam Yang Dapat Diperbaharui

Sumber Daya Alam Pengertian Contoh Jenis Jenis Dan

Sumber Daya Alam Ppt Download

Welcome To My Blog Sumber Daya Alam Yang Dapat Diperbaharui

Macam Jenis Dan Contoh Sumber Daya Alam Di Indonesia

Sumber Daya Alam Pengertian Dan Jenis Jenisnya Lengkap

Macam Macam Sumber Daya Alam Dan Manfaatnya Jagad Id

Sumber Daya Alam Contoh Jenis Dan Manfaatnya Untuk Kehidupan

Website Pendidikan

Sumber Daya Alam Pengertian Jenis Beserta Contohnya

Sumber Daya Alam Pengertian Jenis Manfaat Dan Contohnya


0 Response to "Jenis Jenis Sumber Daya Alam"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel