Jaringan Penyokong Pada Tumbuhan



Jaringan Tumbuhan Epidermis Parenkim Penyokong

Struktur dan Fungsi Jaringan Parenkim, Penyokong, Pengangkut, dan Gabus pada Tumbuhan

JARINGAN PARENKIM

Disebut juga jaringan dasar karena terdapat pada organ dasar tumbuhan, seperti akar, batang (korteks dan empulur batang), dan daun (jaringan bunga karang).

Ciri-ciri jaringan parenkim:

  • berukuran besar
  • sel berbentuk segi enam
  • banyak memiliki ruang antar sel
  • dinding sel tipis
  • banyak memiliki vakuola
  • masih dapat membelah

Pembagian jaringan parenkim berdasarkan fungsi:

Fungsi: menyimpan air, contoh: pada kaktus

Fungsi: menyusun xilem (mengangkut air dan mineral dari tanah ke daun) dan floem (mengangkut hasil fotosintesis ke seluruh tubuh).

  • Parenkim udara (aerenkim)

Fungsi: menyimpan udara pada ruang antarsel. Contoh: pada eceng gondok

Fungsi: tempat pembuatan zat makanan pada proses fotosintesis.

Fungsi: mengyimpan cadangan makanan, contoh: umbi

  • Parenim penutup luka (kambium gabus)

Fungsi: menutup luka

JARINGAN PENYOKONG

Ciri-ciri jaringan penyokong:

  • Memiliki struktur yang tebal dan kuat.
  • Dapat mengalami spesialisasi
  • Terdapat pada daun, batang, biji
  • Fungsi:
    • menunjang dan memperkokoh bentuk tumbuhan.
    • Melindungi berkas pengangkut.
    • Memperkuat jaringan parenkim.

Jaringan penyokong dibagi menjadi 2 jenis jaringan, yaitu:

  • Tak berlignin.
  • Selnya mengalami penebalan.
  • Banyak terdapat pada organ tumbuhan yang sedang tumbuh.
  • Fungsi: mengokohkan dan menjaga kelenturan tubuh tumbuhan.
  • hanya terdapat pada organ tumbuhan dewasa
  • sel sklerenim mati dan dindingnya tebal berlignin
  • jauh lebih kaku dibandingkan sel olekim
  • dibagi menjadi 2, yaitu:

a. sel serat

berbentuk panjang, ramping, tirus, dan bundel-bundel

b. sklereid (sel batu)

memiliki bentuk yang tidak beraturan contoh: pada buah pir, jambu biji

JARINGAN PENGANGKUT

Fungsi: mengangkut hasil asimilasi dari satu bagian tubuh tumbuhan ke bagian lain.

Dibagi menjadi 2, yaitu:

fungsi: mengangkut air dan garam mineral dari tanah ke dalam tubuh hingga daun.

Dibagi menjadi 2 jenis sel:

berbentuk gelondong, panjang, tipis dengan ujung runcing.

Pada dinding sel terdapat ceruk sebagai tempat jalan air dari sel ke sel lain.

Fungsi: penyokong dan pengangkut air.

berbentuk lebih lebar, ukuran lebih pendek, dinding sel tipis, dan ujung tidak terlalu runcing.

Berbentuk pipa kecil yang disebut pembuluh xilem.

fungsi: menyalurkn hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tumbuhan.

Tersusun atas pembuluh tapis dengan dinding berpori diantaranya sehingga mempermudah transportasi gula

JARINGAN GABUS

Ciri-ciri jaringan gabus:

  • Disusun oleh sel-sel parenkim gabus.
  • Merupakan sel mati dan kosong.
  • Berbentuk memanjang dan berdinding gabus
  • Fungsi: melindungi jaringan-jaringan di bawahnya dari kehilangan air.

Jaringan gabus dibagi menjadi 2 macam, yaitu:

  • Felem: jaringan gabus yang dibentuk kambium gabus ke arah luar dan sel-sel matinya
  • Feloderm: jaringan gabus yang dibentuk kambium gabus ke arah dalam dan sel-sel hidup menyerupai parenkim.

Gallery Jaringan Penyokong Pada Tumbuhan

Biologi Tugas Individu Ppt Download

Caa On Twitter

Jaringan Ink Siap By Irma Apria Anggini On Prezi

Center Study Of Biology Jaringan Penyokong Pada Tumbuhan

Doc Soal Sel Ari Sulistyowati Academia Edu

Struktur Dan Fungsi Akar Pada Tumbuhan Gambar

Jaringan Dasar Jaringan Penyokong Jaringan Pengangkut By

Biologi Jaringan Penyokong

Macam Macam Jaringan Tumbuhan Youtube

6 Jaringan Penyokong Pada Hewan Beserta Gambarnya Terlengkap

Membelahnya Jaringan Dewasa Tumbuhan Halaman All

Jaringan Hewan Z40854m17o0x

05 19 2010 00 08 23 Off True True False 352 Http S3

Jaringan Tumbuhan Meristem Permanen Dan Keterangannya

Jaringan Tumbuhan Pengertian Struktur Ciri Fungsi

Jaringan Penyokong

Lesson 1 Jaringan Meristem Dan Jaringan Penyokong In Indonesian

Jaringan Penguat Kolenkim Dan Sklerenkim Ciri Fungsi

Macam Macam Jaringan Penyokong Pada Tumbuhan

6 Jaringan Penyokong Pada Hewan Beserta Gambarnya Terlengkap


0 Response to "Jaringan Penyokong Pada Tumbuhan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel