Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna



Perbedaan Bunga Lengkap Dan Bunga Sempurna Idschool

Bunga Tidak Sempurna: Contoh dan Pengertian

Apa yang dimaksud dengan bunga tidak sempurna? Apa contohnya? Saat kamu duduk di taman dengan warna-warni bunga yang indah, dapatkah kamu membedakan mana di antara bunga tersebut yang termasuk bunga tidak sempurna? Mungkin, sebagian besar dari kita tidak mampu membedakannya, karena semua bunga akan tampak sempurna bagi kita, semuanya sedap dipandang mata. Kecuali, jika kamu seorang ahli tumbuh-tumbuhan, sambil duduk menikmati pemandangan, kamu juga melakukan identifikasi terhadap semua bunga yang termasuk ke dalam golongan bunga tidak sempurna.
Nah, materi kali ini akan memberikan penjelasan mengapa suatu bunga dikatakan tidak sempurna, dan bunga apa saja yang termasuk di dalamnya. Berikut ini materinya:

Bunga tidak sempurna adalah bunga yang memiliki satu jenis kelamin saja, bisa putik atau benang sari saja, disebut juga dengan bunga uniseksual. Bunga yang memiliki putik tanpa benang sari disebut bunga betina (karpelat), sedangkan bunga yang memiliki benang sari tanpa putik disebut bunga jantan (staminat). Umumnya, bunga jenis ini dimiliki oleh tumbuhan biji tertutup (angiospermae). Karena bunga ini hanya memiliki satu jenis kelamin saja, mereka berkembang biak dengan cara penyerbukan silang. Penyerbukan ini biasanya dibantu oleh angin. 

Materi Terkait:

Jika bunga jantan dan betina terdapat pada tanaman yang sama, maka spesies tanaman tersebut disebut berumah satu (monoecious). Sebaliknya, jika bunga jantan dan bunga betina pada tanaman yang berlainan disebut berumah dua (dioecious). 

Berikut ini adalah contoh tanaman yang memiliki bunga tidak sempurna:

Jagung (Zea mays) adalah contoh tanaman yang memiliki bunga tidak sempurna. Di mana, bunganya masuk ke dalam golongan bunga berumah satu (monoecious). Malai bunga (tassel) adalah organ jantan bunga yang tersusun oleh benang sari, sedangkan tongkolnya (ear) adalah organ betina bunga yang tersusun oleh putik saja. Rambut jagung (silks) adalah tangkai (style) kepala putik (stigma) bergetah pada bagian ujung. 

Kurma (Phoenix dactylifera) adalah tanaman dengan bunga tidak sempurna yang masuk ke dalam jenis berumah dua (dioecious). Oleh karena biji kurma yang berkembang pada bunga betina saja, petani kurma lebih banyak menanam tanaman-tanaman betina saja. Beberapa tanaman kurma berbunga jantan cukup untuk menghasilkan serbuk sari bagi ratusan bunga betina. Kelapa (Cocos nucifera) adalah contoh tanaman dengan bunga tidak sempurna. Bunga jantan pada kelapa biasanya berukuran panjang dengan benang sari yang menempel pada tangkai sarinya. Sedangkan, bunga betinanya memiliki lubang dan berukuran pendek. Jika kedua organ kelamin ini bertemu akan berubah menjadi buah kelapa. Jika kamu pernah mengamati tanaman salak (Salacca zalacca), maka akan kelihatan bahwa salak termasuk ke dalam bunga tidak sempurna. Dalam satu tandan salak, bisa terdapat ribuan bunga betina dengan beberapa bunga jantan. Kamboja (Plumeria) adalah contoh tanaman yang masuk ke dalam bunga tidak sempurna. Bunga kamboja memiliki organ kelamin jantan dan betina pada bunga yang terpisah. Pinus (Cupressus lusitanica) adalah contoh tanaman yang memiliki bunga tidak sempurna.Cobalah amati pinus dengan seksama, bunga jantannya terdapat di bagian paling atas, sedangkan bunga betina pinus melingkari tangkai dari bunga jantan.

Demikianlah penjelasan tentang pengertian dan contoh bunga tidak sempurna, semoga bermanfaat.

Bunga Tidak Sempurna: Contoh dan Pengertian Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Author Ilmusiana

Gallery Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna

5 Contoh Bunga Sempurna Pengertian Bagian Bagian Serta

Kedai Bunga Sempurna Kenson Trading Flower Shop In Kuching

12 Ciri Ciri Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna Biology Co Id

Keterangan Tentang Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna Beserta

Bunga Kembang Sepatu Adalah Bunga Sempurna Dan Lengkap Steemit

Struktur Bunga Sempurna By Tengku Emalia On Prezi Next

Idea Segar Nan Memikat Cetusan Idea Gandingan Kekwa Putih

Ciri Ciri Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna

Perbedaan Bunga Lengkap Dan Bunga Sempurna Idschool

Contoh Lengkap Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna

Contoh Deskripsi Singkat Bunga Kembang Sepatu Dalam Bahasa

Bunga Sempurna

Wallpaper Bunga Sempurna Hd Unduh Gratis Wallpaperbetter

Bagian Bagian Bunga Dan Fungsinya Mikirbae Com

Marfologi Bunga Steemit

Bagian Bagian Bunga Dan Fungsinya Juragan Les

Mengekspor Kualitas Tinggi Bunga Potong Segar Lilium Bunga Sempurna Untuk Dekorasi Pernikahan Grosir Buy Ekspor Bunga Potong Segar Lilium

Contoh Bunga Sempurna Archives Ruangguru Co

Bunga Sempurna Dengan Bunga Lengkap Apa Bedanya Youtube

Perbedaan Antara Bunga Lengkap Dan Bunga Tak Lengkap Ilmu

Bungaa

Yolanda Struktur Bunga Sempurna


0 Response to "Bunga Sempurna Dan Tidak Sempurna"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel