Nama Gunung Di Indonesia
Nama Nama Gunung Di Indonesia Beserta Letak Dan
15+ Nama Gunung Tertinggi di Indonesia Beserta Ketinggian dan Letaknya
Gunung Tertinggi di Indonesia – Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki garis pantai yang panjang dan banyak gunung berapi. Panorama diatas puncak gunung yang begitu cantik membuat banyak pendaki ingin mencoba menaklukkan puncaknya satu per satu.
Berbicara tentang gunung tertinggi atau terbesar di Indonesia. Gunung- gunung di pulau jawa atau pulau lainnya. Tentu saja tidak dapat menandingi ketinggian gunung di wilayah Papua. Terutama di deret Pegunungan Jayawijaya. Tercatat ada beberapa gunung yang memiliki ketinggian diatas 4000 mdpl (meter diatas permukaan laut) diantaranya:
- Puncak Jaya 4.884 mdpl
- Puncak Mandala 4.760 mdpl
- Puncak Trikora 4.730 mdpl
- Puncak Idenberg 4.673 mdpl
- Puncak Yamin 4.535 mdpl
- Puncak Carstenz Timur 4.400 mdlp dll
GUNUNG TERTINGGI DI INDONESIA (SELAIN PAPUA)
Bila kita berbicara tentang 10 gunung tertinggi di Indonesia. Hampir semua akan di dominasi gunung- gunung dari Papua yang terkenal dengan medan yang sulit, terjal dan berbahaya.
Selain gunung di wilayah Papua, di Indonesia juga masih banyak gunung- gunung tinggi dengan pemandangan puncak yang menawan dan patut untuk para pecinta gunung sekalian daki;
1. Gunung Kerinci – Jambi (3.805 mdpl)
Gunung kerinci berada di kawasan Bukit Barisan dengan ketinggian 3.805 mdpl. Kawasan gunung ini menjadi habitat harimau dan badak Sumatera yang tergolong langka. Tak heran jika di gunung ini akhirnya dibangun Taman Nasional Kerinci Sebat untuk melestarikan kedua hewan yang terancam punah tersebut.
Gunung yang kadang juga disebut Gunung Gadang, Puncak Indrapura, dan Korinchi ini tergolong gunung berapi aktif. Pada tahun 2009 silam, kerinci meletus dan menyisakan kawah hijau nan cantik.
Gunung Kerinci : Gunung Tertinggi di Sumatra, Gunung Berapi Tertinggi di Indonesia dan Asia Tenggara,, Gunung Tertinggi di Indonesia di Luar Gunung di Kawasan Papua2. Gunung Rinjani – NTT (3.762 mdpl)
Gunung Rinjani merupakan salah satu gunung tercantik di Indonesia yang banyak memikat para wisatawan lokal maupun mancanegara. Dengan panorama yang eksotis, gunung ini berada sekitar 3.762 meter di atas permukaan laut bumi Nusa Tenggara Barat.
Rinjani juga menawarkan obyek wisata menarik berupa danau kawah yang disebut dengan Segara Anak yang gambarnya dapat dilihat di pecahan uang 10.000-an (1998).
Di sekeliling Danau, Anda dapat menikmati keindahan Gunung Batu jari. Terdapat pula Taman Nasional yang dibangun oleh pemerintah untuk melindungi habitat flora dan fauna yang ada di kawasan tersebut.
Gunung yang terletak di pulau Lombok ini juga disebut sebagai gunung bintang 5 karena memiliki medan pendakian yang sangat eksotis, dengan padang rumput yang luas, hutan tropis yang asri, dan bunga Edelweis yang cantik.
Rinjani : gunung berapi aktif no 2 tertinggi di Indonesia, Gunung tertinggi ke 2 di Indonesia diluar Papua.
3. Gunung Semeru (3.676 mdpl)
Gunung semeru adalah gunung berapi yang terletak di antara Kabupaten Lumajang dan kabupaten Malang. Jatim. Gunung yang sempat nge-hits gara- gara film 5cm ini adalah gunung tertinggi di pulau jawa dan memiliki puncak bernama Mahameru (3.676 mdpl).
Semeru : Gunung tertinggi di pulau Jawa, gunung berapi aktif tertinggi ke 3 di Indonesia.
4. Gunung Sanggar
Gunung Sanggar merupakan salah satu gunung tinggi di Indonesia. Gunung ini memiliki ketinggian 3.492 mdpl. Walau berada cukup dekat dengan Gunung Rinjani, tetapi tidak terlalu karena para pendaki dan wisatawan umumnya lebih memilih Gunung Rinjani untuk memuaskan hasrat pendakian mereka.
5. Gunung Latimojong (Puncak Rantemario)
Puncak Rantemario merupakan gunung tertinggi di Sulawesi, tepatnya di wilayah Sulawesi Selatan, dengan ketinggian mencapai 3.478 mdpl. Masyarakat sekitar lebih sering menyebut gunung ini dengan nama Bulu Rantemario.
Puncak rantemario berada di kawasan Pegunungan Latimojong. Selain Puncak Rantemario yang sering disebut sebagai atap Sulawesi, pegunungan ini juga memiliki 10 gunung lainnya dengan berbagai ketinggian yang berbeda.
6. Gunung Slamet
Gunung Slamet merupakan gunung tertinggi kesepuluh di Indonesia dan merupakan Gunung dengan puncak tertinggi kedua di Pulau Jawa. Gunung Slamet memiliki medan yang sulit ditempuh namun panorama amat memukau. Di bagian bawah gunung ini terdapat obyek wisata Baturaden yang menjadi andalan wisata Kabupaten Banyumas.
Gunung Slamet juga termasuk gunung berapi paling aktif di Indonesia dan telah meletus sebanyak 42 kali sejak letusan pertamanya pada tahun 1772.
Gunung ini diberi nama Slamet oleh warga sekitar, karena meskipun telah meletus berkali-kali, gunung ini tidak pernah memakan korban jiwa. Letusan gunung ini jutru membawa kesuburan tanah bagi warga sekitarnya.
Jika ingin medaki Gunung Slamet, pastikan Anda membawa perbekalan dan air mineral yang cukup karena di gunung ini sangat sulit menemukan sumber mata air. Cuaca di kawasan ini juga harus diwaspadai karena kabut seringkali muncul dan mudah berbalik arah.
Daftar Gunung Tertinggi di Jawa
Pulau Jawa sebagai pulau yang terdiri dari beberapa provinsi memiliki beberapa gunung dengan puncak yang tinggi. Semua tersebar di berbagai wilayah mulai dari Jawa Timur, Jawa Tengah dan Juga jawa barat .
- Gunung Semeru (3.676m)
- Gunung Slamet (3.432 m)
- Gunung Arjuno (3.339 m)
- Gunung Sumbing (3.336 m)
- Gunung Raung (3.332 m)
- Gunung Lawu (3.245 m)
- Gunung Welirang (3.156 m)
- Gunung Sindoro (3.150 m)
- Gunung Merbabu (3.145 m)
- Gunung Kembar II (3.126 m)
- Gunung Argopuro (3.088 m)
- Gunung Ceramai / Ciremai (3.078 m)
- Gunung Kembar I (3.052 m)
- Gunung Kepolo (3.035 m)
- Gunung Pangrango (3.019 m)
Gunung Tinggi di Pulau Jawa Lainnya
- Gunung Gede (2.958 m)
- Gunung Cikuray (2.818 m)
- Gunung Waringin (2.140 m)
- Gunung Wayang (2.181 m)
- Gunung Wilis (2.552 m)
- Gunung Batok (2.440 m)
- Gunung Sipandu (2.241 m)
- Gunung Alang-alang (2.240 m)
- Gunung Penanjakan (2.777 m)
- Gunung Suket (2.950 m)
- Gunung Prau (2.565 m)
- Gunung Pendil (2.338 m)
- Gunung Ijen (2.443 m)
- Gunung Anjasmoro (2.277 m)
- Gunung Guntur (2.249 m)
- Gunung Argowayang (2.162 m)
- Gunung Andong (1.726 m)
- Gunung Aseupan (1.174 m)
- Gunung Ayamayam (1.022 m)
- Gunung Baluran (1.247 m)
- Gunung Berungkal (1.040 m)
- Gunung Beser (1.530 m)
- Gunung Betiri (1.215 m)
- Gunung Biser (1.359 m)
- Gunung Bisma (2.365 m)
- Gunung Blego (996 m)
- Gunung Boklorobubuh (2.230 m)
- Gunung Bongkok (1.141 m)
- Gunung Bromo (2.392 m)
- Gunung Bukit Tunggul (2.208 m)
- Gunung Buleud (1.519 m)
- Gunung Burangrang (2.057 m)
- Gunung Butak (2.868 m)
- Gunung Cadaspanjang (2.050 m)
- Gunung Cakrabuana (1.721 m)
- Gunung Calancang (1.667 m)
- Gunung Canggah (1.618 m)
- Gunung Ciawitali (1.297 m)
- Gunung Dorowati (2.556 m)
- Gunung Endut (1.297 m)
- Gunung Gajah Sambit (1.010m)
- Gunung Galunggung (2.167 m)
- Gunung Gambiran (1.080 m)
- Gunung Geder (1.555 m)
- Gunung Gembes (1.105 m)
- Gunung Gutak (676 m)
- Gunung Halimun (1.925 m)
- Gunung Haruman (1.217 m)
- Gunung Ider-ider (2.527 m)
- Gunung Jambangan (2.492 m)
- Gunung Jambu (1.875 m)
- Gunung Jaran (1.213 m)
- Gunung Jenggeran (865 m)
- Gunung Jimat (2.210 m)
- Gunung Joho (1.272 m)
- Gunung Jokolangan (2.312 m)
- Gunung Jumbri (639 m)
- Gunung Kaledong (1.251 m)
- Gunung Kancana ( 2.182 m)
- Gunung Kawi (2.651 m)
- Gunung Karang (1.245 m)
- Gunung Kelud (1.350 m)
- Gunung Kencana (1.210 m)
- Gunung Kendalisodo (794 m)
- Gunung Kendang (2.617 m)
- Gunung Kendeng (1.749 m)
- Gunung Kumbang (1.211 m)
- Gunung Kracak (1.839 m)
- Gunung Krakatau (813 m)
- Gunung Krincing (2.751 m)
- Gunung Lanang (1.105 m)
- Gunung Langit (1.625 m)
- Gunung Lasem (806 m)
- Gunung Lembu (780 m)
- Gunung Lemahlaki (858 m)
- Gunung Lembayungan (1.029 m)
- Gunung Lemongan (1.651 m)
- Gunung Liman (2.563 m)
- Gunung Limas (2.162 m)
- Gunung Lumping (1.327 m)
- Gunung Malabar (2.343 m)
- Gunung Malang (1.310 m)
- Gunung Mandalagiri (1.813 m)
- Gunung Manglayang (1.818 m)
- Gunung Manjatan (1.304 m)
- Gunung Masigit (2.078 m)
- Gunung Masigit Mandalawangi (1.640 m)
- Gunung Megalama (1.131 m)
- Gunung Merapi (2.911 m)
- Gunung Midangan (1.043 m)
- Gunung Mungal (2.480 m)
- Gunung Muria (1.602 m)
- Gunung Nyungcung (1.010 m)
- Gunung Nglumpang (1.020 m)
- Gunung Pagas (1.142 m)
- Gunung Pandan (897 m)
- Gunung Panderman (2.000 m)
- Gunung Pangparang (1.810 m)
- Gunung Panjungan (2.361 m)
- Gunung Papandayan (2.665 m)
- Gunung Patuha (2.386 m)
- Gunung Patukbonteng (1.642 m)
- Gunung Parang (963 m)
- Gunung Pasir Kendeng (1.858 m)
- Gunung Penanggungan (1.653 m)
- Gunung Panderman (2.045 m)
- Gunung Pojoktiga (1.354 m)
- Gunung Popok (825 m)
- Gunung Pulosari (1.346 m)
- Gunung Pulusari (1.855 m)
- Gunung Putri (1.872 m)
- Gunung Raja (1.635 m)
- Gunung Rajekwesi (900m)
- Gunung Ranti (2.601 m)
- Gunung Ringit (1.250 m)
- Gunung Sadakeling (1.676 m)
- Gunung Salak (2.211 m)
- Gunung Sanggabuana (1.291 m)
- Gunung Sawal (1.764 m)
- Gunung Semungklung (1.200 m)
- Gunung Sewu (1.240 m)
- Gunung Sibendo (1.230 m)
- Gunung Siberuk (1.200 m)
- Gunung Sigepak (855 m)
- Gunung Sikedung (1.248 m)
- Gunung Subang (1.200 m)
- Gunung Talaga (2.268 m)
- Gunung Tambakruyung (1.990 m)
- Gunung Tampomas (1.684 m)
- Gunung Tanggung (780 m)
- Gunung Tangkuban Perahu (2.084 m)
- Gunung Tanjaknangsi (1.505 m)
- Gunung Telaga Bodas (2.201 m)
- Gunung Telomoyo (1.894 m)
- Gunung Tidar (503 m)
- Gunung Tilu (1.076 m)
- Gunung Tulah (1.150 m)
- Gunung Ungaran (2,050 m)
- Gunung Wagir Jampang (803 m)
Demikian beberapa informasi tentang gunung tertinggi di Indonesia dan mungkin dunia. Baik itu yang terdapat di pulau Jawa, Sumatra, Kalimantan, Papua dan sebagainya. Semoga bisa menambah wawasan Anda mengenai gunung berapi yang ada di negeri tercinta ini ya.
Gallery Nama Gunung Di Indonesia
Burni Telong Spot Hiking In Aceh Burni Telong Spot Hiking
Bagaikan Langit Di Sore Hari Versi Nama Nama Gunung Di
20 Nama Gunung Di Indonesia Yang Sangat Fenomenal Cikasur
Legenda Gunung Di Indonesia For Android Apk Download
Daftar Nama Gunung Di Indonesia Beserta Letaknya
Daftar 10 Gunung Tertinggi Di Indonesia Dan Ketinggiannya
Gunung Gunung Di Indonesia Lokasi Dan Ketinggiannya
Persebaran Gunung Api Aktif Di Pulau Sulawesi M Zulkarnain
Nama Gunung Berapi Di Indonesia Dan Provinsinya
Nama Gunung Berapi Di Indonesia Beserta Letak Dan Ketinggiannya
100 Nama Gunung Di Indonesia Beserta Ketinggian Dan Lokasinya
Daftar Nama Gunung Yang Tidak Aktif Di Indonesia Docx
Nama Nama Gunung Di Indonesia Yang Masih Berstatus Aktif
Gunung Semeru Gunung Di Indonesia Majalah Mi Fan Club Mi
Nama Gunung Di Indonesia Beserta Ketinggiannya Dan Statusnya
Daftar Nama Gunung Di Indonesia Beserta Letaknya
100 Nama Gunung Di Indonesia Beserta Ketinggian Dan Lokasinya
67 Nama Gunung Di Indonesia Beserta Ketinggian Dan Letaknya
24 Gunung Berapi Yang Aktif Di Indonesia Hasbi Htc
Taman Nasional Baluran Adalah Salah Satu Taman Nasional Di
Looking Indonesia Daftar Nama Gunung Di Indonesia
Daftar Nama Gunung Di Indonesia Beserta Letaknya
Nama Nama Gunung Di Indonesia Artikel Lengkap Kampung
Keragaman Sosial Budaya Berdasarkan Kenampakan Alam
Data Nama Gunung Api Di Indonesia Oldies Memories
0 Response to "Nama Gunung Di Indonesia"
Post a Comment