Soal Matematika Kelas 4 Sd Luas Dan Keliling Persegi Dan Persegi Panjang



Rumus Keliling Persegi Panjang Beserta Contoh Soalnya

Contoh Soal dan Pembahasan Keliling dan Luas Persegi Panjang

Sebelum menjawab beberapa soal di bawah ini, Anda harus paham dengan konsep keliling dan luas persegi panjang. Karena kedua konsep tersebut akan digunakan untuk menjawab soal-soal di bawah ini.
Hitunglah keliling dan luas persegi panjang dengan ukuran sebagai berikut.
a. panjang = 18 cm dan lebar = 12 cm;
b. panjang = 25 cm dan lebar = 16 cm;
c. panjang = 30 cm dan lebar 15 cm.
a. Misal keliling persegi panjang = KPP, maka untuk mencari keliling persegi panjang dapat digunakan persamaan berikut ini:
b. Untuk mencari keliling persegi panjang dengan panjang = 25 cm dan lebar = 16 cm dapat digunakan persamaan berikut ini
c. Untuk mencari keliling persegi panjang dengan panjang = 30 cm dan lebar 15 cm dapat digunakan persamaan berikut ini
Seorang petani mempunyai sebidang tanah yang luasnya 432 m2. Jika tanah tersebut berukuran panjang 24 m, tentukan
b. harga tanah jika dijual seharga Rp150.000,00 per m2.
misalkan luas = L, panjang = p dan lebar = l, maka
a. lebar tanah tersebut dapat dicari dengan persamaan:
b. harga tanah total jika dijual seharga Rp150.000,00 per m2 dapat dicari dengan persamaan:
harga tanah total = Luas x harga per m2
harga tanah total = 432 m2 x Rp150.000,00/m2
harga tanah total = Rp 64.800.000,00/m2
Perhatikan gambar berikut
Hitunglah keliling dan luasnya.
Agar memudahkan untuk menjawab soal tersebut terlebih dahulu di bagi menjadi 3 bagian yaitu bagian (i), bagian (ii) dan bagian (iii) juga di isi nama titik di setiap sudutnya, seperti gambar di bawah ini.
Dari gambar di atas dapat diketahui: AB = CD = 18 cm, GH = EF = 12 cm, AH = GX = FY = ED = 5 cm, BC = AH+FG+DE = 18 cm, dan BX = CY = BX-HG = 6 cm, maka
keliling = AB+BC+CD+DE+EF+FG+GH+AH
keliling = 18 cm + 18 cm + 18cm + 5 cm + 12 cm + 8 cm + 12 cm + 5 cm
Sedangkan untuk mencari luas bangun di atas dapat dicari dengan menjumlahkan luas ketiga bagian tersebut yakni:
Luas total = Luas (i) + Luas (ii) + Luas (iii)
Luas total = (GH x AH) + (EF x DE) + (BC x BX)
Luas total = (12cm x 5cm) + (12cm x 5cm) + (18cm x 6cm)
Luas total = 60 cm2 + 60 cm2 + 108 cm2
Sebuah persegi panjang berukuran panjang = (3x + 4) cm dan lebar = (x + 6) cm. Jika luas persegi panjang 392 cm2, tentukan panjang dan lebarnya.
Untuk menjawab soal tersebut cari terlebih dahulu nilai x dengan menggunkan persamaan luas persegi panjang dan menggunkan konsep pesamaan kuadrat.
392 = 3x2 + 18x + 4x + 24
392 = 3x2 + 22x + 24 0 = 3x2 + 22x + 24 - 392
x = -46/3 (tidak memenuhi, karena tidak mungkin panjang suatu benda bernilai negatif)
maka panjang persegi tersebut
Jadi panjang dan lebarnya adalah 28 cm dan 14 cm
Keliling suatu persegi panjang adalah 72 cm dan lebarnya 8 cm kurang dari panjangnya. Hitunglah panjang dan lebarnya.
Ditanyakan: panjang dan lebar =?
keliling = 2(panjang+lebar)
72 cm = 2(p + (p – 8 cm))
Jadi panjang dan lebar dari persegi panjang tersebut adalah 22 cm dan 14 cm
Halaman rumah berbentuk persegi panjang berukuran panjang 90 meter dan lebar 65 meter. Di sekeliling halaman itu, akan dipasang pagar dengan biaya Rp 135.000,00 per meter. Berapakah biaya yang diperlukan untuk pemasangan pagar tersebut?
keliling = 2 (90 m+ 65 m)
Biaya pagar = keliling x biaya per m
Biaya pagar = 310 m x Rp 135.000,00/m
Biaya pagar = Rp 41.850.000,00 Nah demikian postingan Mafia Online tentang contoh soal dan pembahasan tentang keliling dan luas persegi panjang. Mohon maaf jika ada kata atau perhitungan yang salah dalam postingan ini. Salam Mafia => Kita pasti bisa.

Gallery Soal Matematika Kelas 4 Sd Luas Dan Keliling Persegi Dan Persegi Panjang

Rumus Persegi Luas Keliling Beserta Contoh Soal Dan

3 Sd Matematika Modul Ok

Rumus Keliling Persegi Panjang Lengkap Beserta Contoh Soal

Luas Dan Keliling Bangun Datar 1 Soal Kelas 6 Sd 1 Rumus

Bimbel Diah Jakarta Timur Soal Luas Dan Keliling Persegi

Soal Uas Matematika Kelas 3 Sd Semester 2 Dan Kunci Jawaban

Rumus Trapesium Luas Dan Keliling Tak Beraturan Sama

Rumus Luas Persegi Panjang Dan Keliling Persegi Panjang

Luas Dan Keliling Bangun Datar 1 Soal Kelas 6 Sd 1 Rumus

Evaluasi Matematika Materi Luas Dan Keliling Persegi Dan

Soal Luas Dan Keliling Persegi Panjang Plus Kunci Jawaban

Rumus Keliling Persegi Panjang Dan Contoh Soal Pembahasan

Menghitung Luas Dan Keliling Pulau Lombok Serta

Cara Mudah Dan Cepat Menentukan Keliling Dan Luas Persegi Soal Matematika Sd

Soal Luas Dan Keliling Persegi Panjang Plus Kunci Jawaban

Contoh Soal Matematika Kelas 3 Sd Semester 2 2020

Contoh Soal Keliling Persegi Kumpulan Soal Pelajaran 4

Soal Luas Dan Keliling Persegi Panjang Plus Kunci Jawaban

Rumus Keliling Persegi Panjang Lengkap Beserta Contoh Soal

Contoh Soal Keliling Persegi Kumpulan Soal Pelajaran 4

Cara Menghitung Luas Dan Keliling Lingkaran Zenius Nb19

Rumus Luas Dan Keliling Persegi Panjang Rumusmatematika Org

Assalamu Alaikum Wr Wb Ppt Download

Ciri Ciri Dan Rumus Luas Persegi Panjang Kependidikan Com

Rumus Luas Dan Keliling Persegi Panjang Beserta Contoh


0 Response to "Soal Matematika Kelas 4 Sd Luas Dan Keliling Persegi Dan Persegi Panjang"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel