Hukum Perdata Dan Pidana



Perbuatan Melawan Hukum Dalam Hukum Perdata Dan Hukum Pidana

Perbedaan Hukum Perdata dengan Hukum Pidana

Pada prinsipnya, terdapat tiga hal yang membedakan hukum perdata dengan hukum pidana. Ketiga perbedaan tersebut adalah isinya, pelaksanaannya, dan cara menafsirkannya. Dari segi isinya, hukum perdata mengatur mengenai hubungan hukum antara orang yang satu dengan yang lain dengan menitikberatkan kepada kepentingan perseorangan. Sedangkan hukum pidana mengatur mengenai hubungan hukum antara seorang anggota masyarakat (warganegara) dengan negara yang menguasai tata tertib masyarakat.

Bila dipandang dari segi pelaksanaannya, maka pada hukum perdata pelanggaran terhadap norma hukum perdata baru diambil tindakan oleh pengadilan setelah ada pengaduan dari pihak yang berkepentingan, yaitu pihak yang merasa dirugikan. Pihak yang mengadu tersebut menjadi penggugat dalam perkara itu. Sedangkan pada hukum pidana, pelanggaran terhadap norma hukum pidana segera diambil tindakan oleh pengadilan tanpa ada pengaduan dari pihak yang dirugikan. Segera setelah terjadi pelanggaran pidana, maka alat perlengkapan negara (polisi, jaksa dan hakim) segera bertindak. Pihak yang dirugikan menjadi saksi, sedangkan yang menjadi penggugat adalah penuntut umum (jaksa). Namun dalam beberapa tindak pidana diperlukan pengaduan dari pihak yang dirugikan. Aparat penegak hukum tidak akan bertindak tanpa pengaduan dari pihak yang dirugikan. Misalnya dalam hal perzinahan, pemerkosaan dan pencurian dalam keluarga.

Sedangkan dari segi cara menafsirkannya, pada hukum perdata diperbolehkan untuk mengadakan berbagai macam interpretasi terhadap undang-undang hukum perdata. Sedangkan pada hukum pidana hanya boleh ditafsirkan menurut arti kata dalam undang-undang tersebut. Singkatnya, hukum pidana hanya mengenal penafsiran authentik.

Gallery Hukum Perdata Dan Pidana

Perbedaan Pokok Hukum Pidana Dan Hukum Perdata Kartika Law

Perdata Pidana Ppt Download

Ulasan Lengkap Perbuatan Melawan Hukum Dalam Hukum Perdata

Hukum Perdata Dan Hukum Pidana Ppt Download

Hukum Acara Perdata Oleh Sanyoto

Pendahuluan Hukum Komersial M Hamidi Masykur S H M Kn

Peran Jaksa Dalam Proses Hukum Perdata Dan Pidana Bkk Fh

Kitab Lengkap Kuh Perdata Kuh Acara Perdata Kuhp Kuh Acara Pidana Ori

Pdf Batasan Melawan Hukum Dalam Perdata Dan Pidana Pada

Himpunan Kitab Undang Undang Kuhp Kitab Undang Undang Hukum Pidana Kuhap Kitab Undang Undang Hukum Acara Pidana Kuhper Kitab Undang Undang

Bingung Mau Berperkara Mari Kenali Jenis Jenis Pengadilan

Tugas Hukum Adat Pengertian Hukum Perdata Adat Dan Pengertian Hukum Pidana Adat

Kuhperdata Instagram Posts Photos And Videos Instazu Com

Upaya Hukum Perdata

Sistem Hukum Di Indonesia Pidana Perdata Negara

Perbedaan Hukum Pidana Dan Hukum Perdata

Hukum Pidana Faktual J Morris

Download Buku Hukum Pidana Perdata Kuhp 2 1 Apk

Kitab Undang Undang Hukum Perdata Burgerlijk Wetboek

Jual Filsafat Hukum Perdata Dan Pidana Dalam Tanya Jawab By Purnadi P Sh Jakarta Pusat Tb Sinartani Tokopedia

Hukum Perdata Hukum Pidana Dan Web Viewuntuk Menegakkan

Kasus Jasmas Ahli Pidana Sebut Dana Hibah Masuk Ranah Hukum


0 Response to "Hukum Perdata Dan Pidana"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel