Apa Itu Marketing Mix



Difference Between Inbound And Outbound Marketing Outbrain

Mengenal Apa itu Teknik 4P – 7P Pada Marketing Mix

Business, Marketing / Muhammad Mufid Luthfi 2 | 0 | 0

Sebelumnya kita membahas tentang pengertian Marketing Mix (Baca : Mengenal Pengertian Apa itu Marketing Mix). Nah pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang Teknik 4P – 7P pada Marketing Mix. Dikutip dari artikel yang sebelumnya kita bahas, sebenarnya teknik ini awalnya hanya 4P namun sekarang dikembangkan menjadi 7P.

Apakah teknik 4P- 7P itu ? Berikut Pembahasannya :

  1. Product (Produk) Menurut Teori produk adalah semua bentuk yang ditawarkan ke pasar untuk di konsumsi atau digunakan oleh konsumen sehingga memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen. Bentuk kebutuhan atau keinginan itu dapat berupa bentuk Fisik ataupun jasa. Adapun pengertian produk yang lain adalah suatu yang di produksi perusahaan yang akan di distribusikan. Kualitas suatu produk haruslah sangat bagus supaya produk tersebut dapat bersaing dipasaran.
  2. Price (Harga) Harga yang dimaksud disini adalah jumlah uang yang harus di berikan customer kepada perusahaan untuk mendapatkan produk yang mereka inginkan. Pada poin ini perusahaan kalian harus berfikir bagaimana cara agar perusahaan kalian dapat membuat customer merasa uang yang mereka berikan itu sebanding dengan produk yang dia dapatkan atau dalam istilah bahasa inggris yaitu Worth It
  3. Place (Saluran Distribusi) Berhasil atau tidaknya suatu strategi marketing ditentukan juga oleh saluran distribusi(place). Di dalam marketing mix saluran distribusi menempati posisi krusial. Saluran distribusi sendiri yaitu kegiatan yang dilakukan perusahaan untuk membuat jasa atau produk nya mudah di peroleh oleh customer. Perusahaan haruslah memperhatikan kemudahan akses dan ketersediaan produk pada outlet, karna tujuan dari distribusi sendiri ialah menyediakan produk dan jasa untuk konsumen pada tempat dan waktu yang tepat.
  4. Promotion (Promosi) Promosi adala sebuah upaya membujuk untuk mengajak konsumen untuk menggunakan produk atau pun jasa yang di tawarkan oleh perusahaan.
  5. People (SDM) Maju tidaknya suatu perusahaan tergantung pada sumber daya manusia yang ada. Faktor ini yang menyebabkan perusahaan mencari kandidat pegawai yang terbaik, bahkan suatu perusahaan berani membayar lebih untuk membayar ahli pencari kandidat untuk suatu perusahaan.
  6. Process (Proses) Adapun proses yang dimaksud disini adalah suatu urutan pelaksanaan yang saling terkait kemudian mengubah masukan menjadi keluaran. Dalam proses hal yang harus kalian perhatikan adalah kesabaran, ketelitian, dan kontinuitas dalam mengelola atau mengembangkan bisnis kalian.
  7. Packaging (Kemasan) Pada poin ini yang berpengaruh untuk menarik konsumen. Kemasan yang untuk sebuah produk harus dibuat se-kreatif dan se-inovatif mungkin, karna hal ini sangat berguna untuk memanjakan mata para konsumen. Dengan kemasan yang unik maka konsumen pun akan tertarik.

Demikian pembahasan kali ini semoga bermanfaat guyss

Gallery Apa Itu Marketing Mix

What Is The Difference Between Differentiated

35 Marketing Tactics That Work And How To Plan Them

Marketing Mix 9p Pengertian Contoh Komponen Tujuan

Apa Itu Marketing Mix Mengapa Anda Wajib Mencobanya

5 P S Of Marketing Learn More About The Marketing Mix

Marketing Mix Modeling By Nielsen

Marketing Mix 4ps With 4cs Explained

What Are The 4cs Of Marketing Stratomic

The Four Ps Of Marketing

Mengenal Apa Itu Teknik 4p 7p Pada Marketing Mix Idcloudhost

Manfaat Konten Marketing Mix Produk Dan Jasa Untuk Suatu

Commercial Effectiveness Holistic Marketing Mix Modelling

Apa Itu Marketing Mix Min Software Akuntansi Terbaik

Marketing Mix 4 Ps Or 8 Ps Business Achievers Extend

Marketing Mix 9p Pengertian Contoh Komponen Tujuan

Here S How The Marketing Process Works Smartsheet

Pengertian Marketing Mix Penerapan Dalam Bisnis

Marketing Mix 4ps With 4cs Explained

Bauran Pemasaran 7p 4 3 Dari Definisi Lengkap Hingga

Marketing Mix

Komunikasi Pemasaran Terpadu Wikipedia Bahasa Indonesia

Pengertian Marketing Mix

Market Mix Modeling Mmm 101 Towards Data Science


0 Response to "Apa Itu Marketing Mix"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel