Gambar 1 Hubungan Variabel Bebas Dan Terikat Download
Pengertian Variabel dan Jenis - jenis Variabel
Pengertian Perhatian utama penelitian pendidikan terletak pada pembahasan dan analisis terhadap hasil-hasil pengukuran. Pembahasan hasil penelitian ini akan menjadi lebih efektif apabila peneliti memiliki kriteria yang tepat terhadap hasil. Kriteria ini berupa batasan operasional tentang hasil. Batasan operasional ini adalah suatu bukti tentang variabel-variabel yang diteliti dan akan diterima oleh peneliti. Variabel atau faktor penelitian memiliki peranan sangat penting dalam suatu penelitian pendidikan. Variabel adalah segala sesuatu yang akan menjadi objek pengamatan dalam penelitian. Ada juga yang menganggap variabel sebagai gejala sesuatu yang bervariasi.
Variabel penelitian dibedakan menjadi:
1. Variabel bebas atau variabel penyebab (independent variables) Variabel bebas adalah variabel yang menyebabkan atau memengaruhi, yaitu faktor-faktor yang diukur, dimanipulasi atau dipilih oleh peneliti untuk menentukan hubungan antara fenomena yang diobservasi atau diamati. 2. Variabel terikat atau variabel tergantung (dependent variables). Variabel terikat adalah faktor-faktor yang diobservasi dan diukur untuk menentukan adanya pengaruh variabel bebas, yaitu faktor yang muncul, atau tidak muncul, atau berubah sesuai dengan yang diperkenalkan oleh peneliti. Contoh: Jika seorang peneliti ingin mengkaji hubungan antara dua variabel, misalnya variabel waktu untuk belajar (A) dan prestasi belajarnya (B), maka pertanyaan atau masalah yang diajukan , “Bagaimanakah prestasi belajar yang dicapai apabila waktu yang dipakai untuk belajar lebih banyak atau lebih sedikit?” Banyak sedikitnya waktu belajar yang dipakai oleh pebelajar diidentifikasikan sebagai variabel bebas, sedangkan prestasi belajar sebagai variabel terikat. Variabel ini (waktu belajar) dimanipulasi atau diubah untuk menyebabkan terjadinya perubahan pada variabel lainnya (prestasi belajar). 3. Variabel Moderator Variabel moderator adalah faktor-faktor atau aspek-aspek yang diukur, dimanipulasi, atau dipilih oleh peneliti untuk menentukan apakah variabel tersebut mengubah hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat. Contoh: Hipotesis : Kecermatan membaca siswa perempuan lebih baik daripada siswa laki-laki setelah mereka mendapat pembelajaran membaca cepat dan lambat. Variabel bebas : pembelajaran membaca cepat dan lambat Variabel moderator : siswa perempuan dan laki-laki Variabel terikat : kecermatan 4. Variabel Kontrol Variabel yang dinetralisasi yang diidentifikasi sebagai variabel kontrol atau kendali, atau variabel kontrol adalah variabel yang diusahakan untuk dinetralisasi oleh peneliti. Dalam penelitian di samping strategi pembelajaran dan tingkat kecerdasan, peneliti juga mempertimbangkan tingkat usia, misalnya kelompok umur tertentu, maka umur dalam penelitia ini dianggap sebagai variabel kendali. 5. Variabel intervening Adalah yang tidak pernah diamati dan hanya disimpulkan berdasarkan pada variabel terikat dan bebas. Contoh: Hipotesis: Pada siswa yang memiliki minat yang meningkat terhadap tugas yang diberikan, unjuk kerja terhadap tugas yang diukur meningkat. Variabel bebas : minat terhadap tugas Variabel intervening : belajar Variabel terikat : unjuk kerja tugas
Free Template Blogger collection template Hot Deals SEO Gallery Variabel Bebas Dan Terikat
Desain Eksperimen Pptx Desain Eksperimen Nada Fitria
Pengertian Contoh Jenis Variabel Penelitian Lengkap
Bab Ii Variabel Bebas Dan Satu Variabel Terikat 2
Gambar 3 1 Konstelasi Masalah Keterangan Y Variabel
Materi 5 Variabel Konsep Definisi Klasifikasi Serta
Soal Variabel Bebas Variabel Kontrol Variabel Terikat Faktor Laju Reaksi Laju Reaksi Part 27
Perbedaan Variabel Bebas Dengan Variabel Terikat Macam Contoh
Variabel Bebas Dan Terikat Kontrol Contoh Pengertian
Ppt Logika Matematika Powerpoint Presentation Free
Bab Iii Metode Penelitian Antara Variabel Bebas Dan Terikat
Kalkulus Domain Dan Range Docx Materi Kalkulus Domain Dan
Analisis Regresi Analisis Regresi Melihat Pengaruh
Variabel Dan Hipotesis
Pertemuan I Kalkulus I 3 Sks Kontrak
Regresi Ganda 2 Variable Bmdmi Org
Contoh Variabel Dependen Dan Independen Kontrol Bebas
Variabel Dan Hipotesis
Modul 1 Mahluk Hidup
Variabel Penelitian Pendidikan Secara Lengkap Blog Tekno
Latihan Soal Prime Mobile Cara Belajar Masa Kini
Doc Ipa Soal 4 Dessy Indrianti Academia Edu
Ppt Analisis Regresi Powerpoint Presentation Free
0 Response to "Variabel Bebas Dan Terikat"
Post a Comment