Cara Mengintegrasikan Idm Dengan Chrome



Cara Memasang Ekstensi Idm Di Google Chrome Yang Tidak

Cara Mengintegrasikan IDM Dengan Google Chrome

Cara Mengintegrasikan IDM Dengan Google Chrome | Gadget2Reviews.Com – Internet Download Manager atau yang lebih terkenal dengan istilah IDM merupakan aplikasi untuk mendownload file yang populer digunakan para pengguna PC. Fitur-fiturnya yang sangat lengkap serta mudah digunakan membuat IDM menjadi pilihan utama buat mereka yang sedang mencari aplikasi download manager.

Untuk berselancar di internet, pengguna biasanya menggunakan browser Mozilla Firefox, Safari ataupun Google Chrome. Dari ketiga browser tersebut, browser Google Chrome mempunyai pengguna yang semakin banyak sebab tampilannya yang sederhana serta kecepatannya lebih cepat apabila dibandingkan dengan browser lainnya.

Ketika sedang menggunakan Google Chrome, untuk mendownload file, umumnya proses download akan berjalan secara otomatis dengan aplikasi bawaan Google Chrome. Untuk bisa menggunakan IDM kalian harus mengetahui cara mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome. Baca juga Cara Mengaktifkan Mode Malam Chrome di Android Dengan Mudah.

Cara mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome sebenarnya sangatlah mudah, kalian hanya perlu mempunyai aplikasi IDM nya. Dengan aplikasi yang sudah terintegrasi dengan Google Chrome, tentunya setiap kalian akan mendownload file, maka akan secara otomatis yang berjalan yaitu Internet Download Manager ( IDM ). Begitupun juga apabila kalian ingin mendownload video dari Youtube, fitur download dari IDM akan keluar secara otomatis.

Baca juga : Cara Menonaktifkan Javascript Di Browser Firefox, Chrome, Opera, Safari

Sekarang kalian sudah jelas tentunya, apa itu yang dimaksud dengan mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome. Baiklah tidak perlu bertele – tele lagi, berikut ini merupakan langkah – langkah cara mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome :

  • Pertama buka browser Google Chrome di komputer kalian, lalu klik tombol yang gambar garis horizontal di pojok kanan atas. 
  • Setelah tombol tersebut kalian klik, maka akan tampil beberapa menu pilihan, kemudian klik ” setelan ”. Maka akan tampil halaman seperti gambar di bawah ini. Silahkan kalian klik “ ekstensi ” untuk bisa masuk ke halaman ekstensi Google Chrome.
  • Selanjutnya pada halaman ekstensi Google Chrome akan terlihat seperti gambar di bawah ini.
  • Selanjutnya kalin cari direktori instalasi folder program IDM . seperti gambar di bawah ini.
  • Silahkan kalin cari file ” IDMGCExt.crx ” . Caranya  klik kanan pada Start Menu, lalu klik Explore, masuk ke My Computer, masuk ke Program Files, masuk ke Internet Download Manager. 
  • Selanjunta drag ke halaman ekstensi Google Chrome yang sudah kalian buka sebelumnya.
  • Maka ekstensi Internet Download Manager akan muncul pada halaman ekstensi Google Chrome. Selanjutnya kalian cari Ekstensi Internet Download Manager lalu klik ” aktifkan ”. 

Baca juga : 

Langkah cara mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome sudah berhasil, sehingga setiap kalian akan melakukan download, maka akan secara otomatis IDM akan befungsi. Begitu juga apabila setiap kalian akan mendownload video, maka tombol download akan keluar secara otomatis.

Sangat mudah bukan, cara mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome. Demikianlah artikel mengenai cara mengintegrasikan IDM dengan Google Chrome, semoga bisa membantu kalian.

Gallery Cara Mengintegrasikan Idm Dengan Chrome

Cara Memasang Ekstensi Idm Ke Google Chrome Jagoan Kode

Cara Mengintegrasikan Idm Internet Download Manager Dengan

Ant Download Manager Install Browser Extension

Internet Download Accelerator Get This Extension For

Cara Mengintegrasikan Idm Dengan Google Chrome Youtube

Blog Posts Pumpburanh1

How To Add Idm Extension In Google Chrome 2019 Easily

Tips Cara Mengintegrasikan Idm

Wine How To Use Idm On Mozilla Firefox Quantum Ask Ubuntu

Cara Memasang Dan Memunculkan Ekstensi Idm Pada Google

Idm Integration Into Opera Does Not Work What Should I Do

Manual Installation Of Idm Plugin For Firefox And Other

Enable Eagleget Plug In And Extension For Google Chrome

Wine How To Use Idm On Mozilla Firefox Quantum Ask Ubuntu

Cara Menghubungkan Idm Dengan Google Chrome Sepenuhnya

Cara Mudah Mengintegrasikan Idm Dengan Google Chrome Secara

Cara Memasang Ekstensi Idm Di Google Chrome Yang Tidak

Tips Cara Mengintegrasikan Idm Dengan Google Chrome

Repair Idm Integration Module Chrome Extension

How To Enable Idm Integration Extension In Internet Explorer

Internet Download Accelerator Google Chrome

100 Mudah Tutorial Cara Menggunakan Idm

Cara Memasang Dan Memunculkan Ekstensi Idm Pada Google

Idm Integration Extension

Cara Menambahkan Idm Integration Module Pada Google Chrome

Manual Installation Of Idm Plugin For Firefox And Other

Download With Download Accelerator Plus Dap

Cara Mengintegrasikan Idm Dengan Semua Browser Redaksiweb


0 Response to "Cara Mengintegrasikan Idm Dengan Chrome"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel