Nama Untuk Bayi Laki Laki
Nama Bayi Laki Laki Argentina Bermakna Unik Yang Bisa
Arti Nama Bayi Laki-Laki
Nama adalah doa, karena itulah para orang tua selalu berusaha mencari yang terbaik untuk buah hatinya. Selain sebagai panggilan yang akan melekat selamanya, dia juga melambangkan harapan ayah dan bunda. Terutama nama bayi laki-laki, yang suatu saat akan tumbuh menjadi pemimpin keluarganya sendiri.
Kalau masih bingung memilih nama untuk anak laki-laki Anda, temukan inspirasinya di sini. Ada berbagai pilihan yang bisa Anda ambil dan sematkan untuk buah hati. Tak hanya dari dalam negeri, tapi juga dari negara lain di berbagai penjuru dunia.
Masing masing disertai makna dan fakta unik, sehingga bisa menjadi pertimbangan tersendiri agar lebih mantap memilihnya. Supaya jagoan kita tumbuh menjadi lelaki sejati yang bisa diandalkan dan gagah berani.
Nama: AlifArti: Ramah, baik hati, bersahabat, penuh kasihOrang Terkenal: Alif Rizky Prihantoro, Tristan Alif NaufalJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Arab
Anda mungkin ingin menyematkan nama Alif untuk calon anak sulung Anda, mengira bahwa sapaan tersebut bermakna satu atau pertama. Namun, tahukah Anda kalau itu bukanlah arti nama Alif?
Meskipun begitu, tidak masalah jika Anda ingin menggunakan sapaan ini untuk calon putra pertama tersayang. Karena bagaimanapun juga, kata tersebut adalah huruf pertama dalam alfabet Arab.
Nama: AlvaroArti: Pelindung, adil, bijaksana, prajurit elfOrang Terkenal: Alvaro Morata, Alvaro Bautista ArceJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Jerman, Spanyol
Jika Anda mencari sapaan yang unik dan mudah diucapkan untuk buah hati tersayang, coba gunakan Alvaro. Selain mudah diucapkan, arti nama Alvaro indah dan bisa menjadi doa untuk si kecil.
Sapaan berawalan huruf a ini mudah dikombinasikan dengan panggilan dari berbagai macam bahasa. Selain itu, panggilan ini juga fleksibel, dapat diletakkan di awal,
Nama: AndikaArti: TuankuOrang Terkenal: Dwi Andhika, Andika Sutoro PutraJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Indonesia
Ingin menyematkan sapaan khas nusantara yang diawali dengan huruf A pada si buah hati? Mungkin artikel tentang arti nama Andika ini akan menghadirkan inspirasi tersendiri untuk Anda.
Arti nama Andika yang berasal dari bahasa Indonesia ini sangat fleksibel karena bisa dirangkai dengan sapaan dari bahasa Sanskerta, Arab, Ibrani, Latin, dan lain-lain. Pun mengenai peletakannya juga bisa di mana saja,
Nama: AnggaArti: BadanOrang Terkenal: Angga Wijaya, Angga YunandaJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Sanskerta
Mungkin Anda pernah memiliki teman yang bernama Angga. Nah, jika Anda penasaran dengan makna dari sapaan tersebut, berikut kami sajikan arti nama Angga beserta asal bahasanya dan info-info menarik lainnya.
Nama yang bermakna baik ini merupakan pilihan yang tepat untuk disematkan pada bayi laki-laki Anda. Sebab, selain memiliki makna yang baik, sapaan tersebut juga kedengaran keren.
Nama: AnindyaArti: Tidak bersalah, sempurnaOrang Terkenal: Anindya Bakrie, Anindya Kusuma PutriJenis Kelamin: Laki-Laki, PerempuanAsal Bahasa: Sanskerta
Untuk Anda yang sedang mencari inspirasi sapaan untuk anak tercinta, Anindya mungkin bisa dijadikan pilihan. Apalagi arti nama Anindya cukup indah untuk diberikan pada buah hati.
Sapaan berawalan a ini mudah diucapkan dan diingat. Anda bisa dengan mudah mengombinasikannya bersama sapaan lain hingga membentuk rangkaian yang indah.
Sapaan ini tak hanya bisa digunakan untuk anak perempuan saja,
Nama: ArjunaArti: Bersinar terang, putih, bersihOrang Terkenal: Arjun Coomaraswamy, Arjun KapoorJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Sanskerta
Ingin menamai putra Anda dengan nama salah satu tokoh dalam karya sastra kuno Mahabharata? Jika menginginkan si kecil kelak berwajah tampan, sapaan Arjuna yang termasuk dalam anggota Pandawa bisa dijadikan sebagai pilihan. Selain disandang oleh tokoh dalam karya sastra kuno, arti nama Arjuna juga cukup positif.
Sapaan yang berasal dari bahasa Sanskerta ini memiliki arti bersinar terang,
Nama: ArkaArti: Cahaya, terberkatiJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Sanskerta
Bosan dengan referensi nama modern untuk jagoan Anda? Mungkin arti nama Arka yang berasal dari bahasa Sanskerta ini bisa dijadikan alternatif untuk penamaan calon putra Anda. Semoga artikel berikut bisa membantu Anda dalam menentukan pilihan yang tepat untuk penamaan bayi laki-laki Anda.
Panggilan yang berawalan huruf A ini memang terkesan singkat. Namun jangan salah,
Nama: ArsyArti: Singgasana tertinggi yang dikelilingi malaikat, orang bijak, nyanyian sunyi, penyanyiOrang Terkenal: Arsy Addara Musicia Nurhermansyah, Arsy Utungga WidiantoJenis Kelamin: Laki-Laki, PerempuanAsal Bahasa: Arab, Sanskerta
Apakah Anda sedang mencari inspirasi sapaan yang islami dengan makna indah untuk calon putri tersayang? Arsy bisa menjadi salah satu inspirasinya. Untuk dapat mengetahui arti nama Arsy, cek ulasan di bawah ini.
Sapaan ini tak hanya dapat ditemukan dalam bahasa Arab, tapi juga Sanskerta. Anda dapat dengan mudah mengombinasikannya dengan sapaan dari berbagai macam bahasa.
Nama: ArsyaArti: Pemilik SinggasanaOrang Terkenal: Arsya Akbar Pemuda HermansyahJenis Kelamin: Laki-LakiAsal Bahasa: Arab, Sanskerta
Salah satu tugas pertama orang tua untuk menyambut calon buah hati adalah dengan memberikannya nama. Jika Anda sedang menanti si jagoan dan ingin menggunakan panggilan bernuanasa islami, arti nama Arsya pada artikel ini mungkin bisa membantu Anda.
Panggilan ini hanya terdiri dari lima huruf sehingga Anda tak perlu khawatir anak Anda kelak akan kesulitan mengeja namanya.
Nama: AryaArti: Yang TerhormatOrang Terkenal: Arya Stark, Aryo DanusiriJenis Kelamin: Laki-Laki, PerempuanAsal Bahasa: Persia, Sanskerta
Jika calon anak Anda berjenis kelamin laki-laki, panggilan yang satu ini mungkin dapat dijadikan sebuah pilihan. Selain karena arti nama Arya ini bernilai positif, tetapi sapaannya juga dapat terdengar keren.
Sapaan ini juga tidak hanya bisa digunakan untuk anak laki-laki saja, tetapi untuk anak perempuan juga. Anda juga mudah merangkainya dengan sapaan dari bahasa lain menjadi nama lengkap bermakna indah.
Gallery Nama Untuk Bayi Laki Laki
Nama Bayi Laki Laki Islam 1 Apps On Google Play
Nama Bayi Laki Laki Islam Moderen 3 Kata Asshidiqaqiqah Com
Nama Anak Laki Laki Islam S T U W Youtube
30 Nama Anak Laki Laki Islami Eropa Keren Detiklife
7 Inspirasi Nama Bayi Laki Laki Islami Dengan Tiga Kata
34 Nama Bayi Laki Laki Perempuan Modern Berbagai Bahasa
Arti Nama Bayi Keren Nama Anak Laki Laki Unik Islami Modern
25 Nama Bayi Laki Laki Jawa Modern Beserta Artinya Tanya Nama
Nama Bayi Laki Laki Islam 3 Kata Dan Artinya Terbaru
Nama Bayi Laki Laki Modern 100 Pilihan Nama Anak Laki Laki
Nama Bayi Laki Laki Home Facebook
1200 Nama Bayi Laki Laki Islam By Carolynandroid Books
Contoh Nama Bayi Laki Laki Islami Yang Lahir Bulan Ramadhan Awalan Huruf J K L M N Dan P
11 Inspirasi Nama Bayi Laki Laki Islami Pertama Artinya
Kumpulan Nama Bayi Laki Laki Islam Rangkaian Dalam Al Quran
Arti Nama Bayi Laki Laki Jawa App Ranking And Store Data
Nama Bayi Laki Laki Modern For Android Apk Download
253 Nama Bayi Laki Laki Islami Beserta Artinya Kumparan Com
500 Nama Bayi Laki Laki Islami Modern Yang Unik Indah Dan
Nama Bayi Laki Laki Terbaik Youtube Music Video Song
Nama Bayi Islami Laki Laki Perempuan By Ivoncap Lezz
0 Response to "Nama Untuk Bayi Laki Laki"
Post a Comment