Pengertian Populasi Menurut Para Ahli
Pengertian Populasi Dan Sampel
Definisi Populasi dan Sampel Menurut Para Ahli
Sugiyono (1997 : 57) memberikan pengertian bahwa : “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri dari obyek atau subyek yang menjadi kuantitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk di pelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Nazir (1983 : 372) mengatakan bahwa , “populasi adalah berkenaan dengan data, bukan orang atau bendanya.” Nawawi (1985 :141) menyebutkan bahwa, “ populasi adalah totalitas semua nilai yang mungkin, baik hasil menghitung ataupun pengukuran kuantitatif maupun kualitatif daripada karakteristik tertentu mengenai sekumpulan objek yang lengkap. “ sedangkan riduwan dan tita lestari (1997:3) mengatakan bahwa “populasi adalah keseluruhan dari karakteristik atau unit hasil pengukuran yang menjadi objek penelitian.”
Dari beberapa pendapat diatas dapat ditarik kesimpulan bahwa : “populasi merupakan objek atau subjek yang berada pada suatu wilayah dan memenuhi syarat- syarat tertentu berkaitan dengan masalah penelitian.
Terdapat dua jenis populasi, yaitu populasi terbatas dan populasi tak terbatas (tak terhingga). Populasi terbatas yaitu mempunyai sunber data yang jelas batasnya secara kuantitatif sehingga dapat dihitung jumlahnya. Sedangkan populasi tak terbatas yaitu sumber datanya tidak dapat di tentukan batasan-batasannya sehingga relatif tidak dapat dinyatakan dalam bentuk jumlah.
loading...
Berdasarkan sifatnya populasi dapat dibedakan menjadi populasi homogen dan populasi heterogen. Populasi homogen adalah sumber data yang unsurnya memiliki sifat yang sama sehingga tidak perlu mempersoalkan jumlahnya secara kuantitatif.
Sedangkan populasi heterogen adalah sumber data yang unsurnya memiliki sifat atau keadaan yang berbeda (bervariasi) sehingga perlu ditetapkan batas-batasnya, baik secara kualitatif maupun kuantitatif.
Definisi SampelSuharsimi Arikunto (1998 :117) mengatakan bahwa :’sampel adalah bagian dari populasi (sebagian atau wakil populasi yang diteliti). Sampel penelitian adalah sebagian populasi yang diambil sebagai sumber data dan dapat mewakili seluruh populasi.” Sugiyono (1997 :57)memberikan pengertian bahwa “sampel adalah sebagian dari jumlah dan karakteristik yang di miliki oleh populasi.
Di tulis dari buku “Dasar-dasar Statistika”Bagi yang memerlukan daftar pustakanya silahkan tinggalkan komentar di bawah ini.
Gallery Pengertian Populasi Menurut Para Ahli
Pengertian Populasi Dan Sampel Dalam Penelitian Arena Belajar
Pengertian Populasi Sampel Dan Sampling Dalam Penelitian
Pengertian Populasi Menurut Para Ahli Beserta Ciri Ciri
Pengertian Populasi Sampel Jenis Sampling Dan Teknik
Populasi Adalah Pengertian Ciri Ciri Dan Faktornya
Ukuran Sampel Penelitian Yang Memenuhi Syarat Menurut Para Ahli
Pengertian Sampel Dan Definisinya Menurut Para Ahli Lengkap
Menentukan Populasi Dan Sampel
Populasi Adalah Pengertian Ciri Jenis Faktor Unsur
4 Perbedaan Statistik Dan Statistika Menurut Para Ahli
6 Pengertian Populasi Menurut Para Ahli
Pengertian Populasi Menurut Para Ahli Informasi Pengetahuan
Pengertian Populasi Dan Sampel Penelitian Beserta Contoh
Pengertian Populasi Cara Membuat Dan Contohnya Arena Lomba
Pengertian Probability Sampling Jenis Probability Sampling
Pengertian Ekonomi Makro Menurut Para Ahli
Contoh Populasi Dan Sampel Penelitian Jagad Id
Rumus Slovin Pengertian Cara Menghitung Dan Contoh Soal
Pengertian Populasi Penelitian Menurut Para Ahli
0 Response to "Pengertian Populasi Menurut Para Ahli"
Post a Comment